Suara.com - Pandemi Covid-19 yang membuat banyak orang lebih sering berada di rumah aja, bisa dimanfaatkan untuk merawat kesehatan dan kecantikan kulit.
Dalam rangka Hari Belanja Online Nasional (Harbolnas) 12.12 pada 12 Desember 2020 nanti, sejumlah brand kecantikan akan memberikan penawaran menarik yang sangat sayang jika dilewatkan.
Tentu saja, ini sangat sayang untuk dilewatkan. Karenanya, catat brand perawatan kulit mana saja yang menghadirkan promo dan diskon khusus untuk memeriahkan promo Harbolnas 12.12 kali ini, seperti yang sudah Suara.com rangkum khusus untukmu.
1. Esther dan Esa Cosmetic
Melalui websitenya estheresacosmetic.co.id, brand kecantikan satu ini akan memberikan diskin hingga 90 persen untuk berbagai produk andalannya. Mulai dari clean wash, sun cream, facial soap hingga serum. Jadi, pantengin terus websitenya ya!
2. Nihon Mart
Berbagai produk kecantikan di nihonmart.id juga akan diskon hingga 6p persen. Kamu bisa menemukan berbagai produk andalanmu untuk kesehatan dan kecantikan kulit mulai sekarang hingga 12 Desember 2020 nanti. Mulai dari Avoskin, Biore, Cetaphil, Neogen Dermatology, Sebamed hingga Lador.
3. Natasha
Brand besutan dermatologis Fredi Setyawan ini menghadirkan diskon khusus Harbolnas 12.12 hingga 20 persen. Kamu bisa berbelanja produk andalanmu dari Natasha, melalui mobile app nya. Jadi, langsung cek aja dan borong produk yang sudah jadi incaranmu ya!
Baca Juga: Harbolnas 12.12 Skin Dewi Ajak Merek Lokal Lain Gelar Virtual Bazaar
4. Estetika
Catat tanggalnya dan jangan lewatkan Beauty Specta Harbolnas 12.12 dari Estetika dr. Affandi! Kamu bisa mendapatkan benefit berupa discount E-Voucher Treatment Up To 90 persen dan discount All Product 35 persen. Yuk beli melalui www.klinikestetika.com atau via Estetika mobile apps, ada berbagai variasi treatment di sana.
5. Sulwhasoo
Sulwhasoo bekerjasama dengan Shopee akan memanjakan pelanggan setianya dalam rangka Shopee 12.12 Birthday Sale. Akan ada penawaran menarik diskon hingga 60 persen pada periode 30 November - 6 Desember 2020. Langsung cek aja yuk!
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan