Suara.com - Seorang pedagang di Jakarta Utara menjual siomai dari daging babi dengan gerobak sederhana berwarna hijau di pinggir jalan. Sifatnya yang terang-terangan menjual daging babi membuat salut warganet.
Di sisi lain, ada seorang warganet membagikan pengalaman temannya saat memesan makan via ojek online. Saat itu, temannya memesan babi kecap. Namun, bagian daging yang datang malah bikin elus dada. Apaan ya?
Berita mengenai siomai babi dan babi kecap masuk dalam daftar deretan berita kanal Lifestyle paling populer edisi Kamis, 14 Januari 2021 berikut ini.
1. Jual Siomai Babi dengan Gerobak Sederhana, Publik Salut karena Jujur
Biasanya siomai berbahan baku ikan. Beberapa penjual juga membuat siomai dengan bahan ayam, udang, atau kepiting. Namun, seorang pedagang membuat inovasi baru yaitu siomai dari daging babi.
Pedagang yang menjual siomai babi tersebut akrab disapa Koh Heri. Ia sudah berjualan siomai babi sejak 2003. Lapaknya ia beri nama Siomay Pig.
2. Pesan via Ojol, Teman Wanita Ini Syok dan Geli Dapat Puting Babi Kecap
Seorang warganet membagikan pengalaman temannya saat memesan makan via ojek online. Saat itu, temannya memesan babi kecap. Namun, bagian daging yang datang malah bikin elus dada.
Baca Juga: Sempat Saling Blok, Viral Kisah Balikan dengan Mantan setelah 3 Bulan Putus
Akun twitter @DevitaKrisanti membagikan tangkapan layar percakapannya dengan temannya. "Memang hidupku ini berwarna sekali ya. Aku kan gofood babi kecap ya, terus ada ginian dev," cerita temannya pada Devi sembari mengirimkan foto babi kecap yang ia dapat.
3. Kesepian, Pria Ini Mengaku Selingkuh saat Boneka yang Dinikahinya Rusak
Binaragawan Kazakhstan bernama Yuri Tolochko sempat menjadi sensasi setelah mengumumkan pernikahannya dengan boneka seks. Kali ini, Yuri Tolochko kembali menuai kontroversi karena mengaku selingkuh.
Melansir Mirror, Yuri Tolochko dikenal karena kisah cintanya bersama boneka seks bernama Margo. Mereka menikah pada November 2020 silam.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Aero Sport di Era Liburan Keluarga: Ketika Langit Jadi Ruang Rekreasi Baru
-
Viral! Turis India Ngamuk di McD Malaysia karena Dapat Burger Daging Sapi Bukannya Vegetarian
-
Cara Hitung Iuran BPJS Kesehatan Karyawan Swasta 2025, Pahami biar Gak Kaget dengan Potongan
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Resmi dari Kemendikdasmen, Lengkap dengan Tema dan Font
-
5 Sepatu Lari untuk Daily Run Pemula, Kualitas Premium Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen di Alfamart untuk Remaja, Bisa Mencerahkan Wajah
-
7 Moisturizer Niacinamide untuk Remaja dan Dewasa, Kulit Wajah Auto Cerah!
-
7 Body Lotion yang Wanginya Tahan Lama Kayak Habis Pakai Parfum, Mulai Rp20 Ribuan
-
30 Link Twibbon Hari Guru Nasional 2025 untuk Diunggah ke Media Sosial
-
25 Contoh Ucapan Hari Guru Nasional 2025, Menyentuh dan Penuh Makna