Suara.com - Gempi banyak menyampaikan celetukan menarik saat tampil di "Okay Bos" episode 18 Januari 2021 bersama Gading Marten. Selain impian tinggal di Bali, Gempi juga mengungkap cita-cita di acara ini.
Jika kebanyakan anak kecil bercita-cita ingin menjadi dokter atau profesi kece lain, Gempi justru berpendapat lain. Bocah cantik itu mengaku ingin menjadi Pendoa jika besar nanti.
"Kalau Gempi sudah besar mau jadi apa?" tanya Raffi Ahmad selaku host "Okay Bos".
"Mau jadi Pendoa," jawab Gempi antusias.
Mendengar cita-cita mulia Gempi, Raffi memberikan reaksi refleks yang cukup mencuri perhatian. Begitu juga dengan reaksi Nagita Slavina selaku co-host acara milik TRANS7 tersebut.
"Tukang doa katanya, mau jadi tukang doa. Pendoa," celetuk Raffi.
"Masya Allah," ujar Nagita.
Reaksi Nagita dan Raffi ini menjadi sorotan banyak warganet setelah cuplikan Gempi dibagikan ulang oleh akun TikTok @ellisahuraira20. Bahkan, ada warganet yang ngakak saat mendengar reaksi Raffi.
"Gempi: Pendoa (pendeta). Gigi: MASYA ALLAHHH (emoji tertawa)," kata seorang warganet.
Baca Juga: Nagita Slavina Beli Kursi Mungil Rp37 Juta, Definisi Bingung Habisin Duit
"Wkwkk Rafi bilang 'tukang doa' gue ngakak. Emangnya apaan tukang doa aelah," celetuk yang lain.
"Ngakak banget pas Nagita reflex bilang 'Masya Allah' (emoji tertawa)," tutur warganet lain.
"Sa ngakak pas ini. Gempi: Pendoa. Rafi: Oo tukang doa. Gempi: PENDOAA!!" imbuh yang lain.
Masih dalam unggahan yang sama, warganet juga menyoroti cara Gisella Anastasia mendidik Gempi. Mereka menyebut Gisel telah berhasil mendidik putrinya hingga memiliki cita-cita yang religius.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba
-
5 Sepatu New Balance yang Mengandung Kulit Babi, Kenali Series Pig Skin Agar Tak Salah Beli
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita yang Murah, Wangi Elegan dan Tahan Lama
-
Kenapa Sepatu New Balance Mahal? 5 Sepatu Lokal Ini Bisa Jadi Alternatif yang Lebih Murah
-
5 Parfum Aroma Teh untuk Wanita Kantoran, Wanginya Meninggalkan Jejak