Suara.com - Nagita Slavina kembali menjadi buah bibir di aplikasi TikTok baru-baru ini. Bukan karena gaya hidupnya yang mewah, Nagita diperbincangkan karena etika dan sikapnya kepada orang sekitar.
Akun TikTok @thisisgirly membagikan video berisi kolase Nagita mengucapkan tiga kalimat sederhana yang sering kali dilupakan banyak orang, yakni kata maaf, tolong, dan terima kasih.
Nagita terekam mengucapkan kata-kata itu dalam vlog Rans Entertainment yang tayang pada 18 Maret 2021. Saat itu, Nagita berterima kasih kepada karyawannya yang membuatkan Raffi Ahmad minuman.
Kemudian, Nagita juga mengucapkan kata maaf kepada salah satu pedagang yang diundang ke kediamannya saat kebanyakan menaruh adonan kue cubit.
Terakhir, Nagita mengucapkan "tolong" saat meminta bantuan salah satu karyawannya untuk memegang kantong plastik berisi es teh miliknya. Tidak disangka, video ini menarik banyak perhatian warganet.
Video tersebut sudah ditonton lebih dari 3 juta kali dalam waktu tiga hari. Ratusan komentar bernada pujian pun dituliskan oleh warganet yang kagum melihat etika Nagita kepada orang sekitar.
"Emang good attitude banget sih," puji seorang warganet.
"Mama Gigi selalu inget 3 magic words: maaf, makasih, tolong," imbuh yang lain.
"Walau sepele tapi itu etika. Simpel tapi gak semua orang bisa kayak gitu," celetuk lainnya.
Baca Juga: Raffi Ahmad Ngaku Malas Syuting Sama Artis Inisial AT, Siapa Yah?
"Bener, walaupun sepele tapi etika tetap harus dijalankan. Kadang ketika derajat tinggi berdampingan dengan yang bawah biasanya tidak beretika dan Mbak Gigi luar biasa etikanya, salut parah asli," pungkas yang lain.
Di sisi lain, sejumlah warganet berpendapat bahwa etika yang dimiliki oleh Nagita Slavina adalah hasil dari didikan orangtua. Mereka pun memuji cara keluarga mendidik Nagita selama ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
ISRF 2025 Dorong Transisi Padi Rendah Emisi Lewat Kemitraan Global
-
Wajib Tahu! Cara Sederhana Ciptakan Ruangan Mindful dengan Aroma Baru yang Bikin Nagih
-
5 Cara Agar Skincare Terserap Maksimal dan Kulit Tetap Lembap
-
7 Parfum Unisex Lokal Aroma Sabun yang Bisa Dipakai Bersama Pasangan
-
Teras Main Indonesia, Ruang Belajar Nilai Pancasila Lewat Permainan Tradisional
-
5 Bedak Padat dengan SPF Mulai Rp20 Ribuan, Bikin Kulit Tetap Cerah dan Terlindungi
-
Bye-Bye Kulit Sensitif! Rahasia Skincare Menenangkan yang Bikin Kulit Bernapas Lega
-
5 Body Lotion SPF Tinggi untuk Pria: Tidak Lengket, Cocok Buat Aktivitas Outdoor
-
5 Bedak Padat untuk Kulit Berminyak Usia 40 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
7 Rekomendasi Sepatu Running Anak Lokal: Murah Kualitas Juara, Harga Mulai Rp100 Ribuan