Suara.com - Semarang menjadi salah satu kota tujuan wisata dengan beragam destinasi wisata yang ditawarkannya. Mulai dari wisata alam, sejarah, budaya, dan wisata religi bisa Anda temukan di ibu kota Jawa Tengah ini. Apa saja tempat wisata di Semarang yang dapat kalian kunjungi ketika libur lebaran 2021?
Berikut beberapa tempat wisata di Semarang yang dapat Anda kunjungi baik bersama keluarga, teman-teman maupun sebagai solo traveller.
Tempat wisata di Semarang yang pertama adalah Kebun Teh Medini. Terletak di perbukitan Pegunungan Ungaran, Kebun Teh Medini menawarkan suasana yang segar dengan hamparan pepohonan the seluas mata memandang.
Dengan membayar tiket masuk seharga Rp3.000 Anda sudah dapat menikmati sensasi udara sejuk di ketinggian 1.500 meter. Selain bisa foto-foto demi konten Instagram, Anda juga bisa camping di sekitar kebun teh.
2. Kota Lama
Terletak di Jalan Letjen Suprapto, Tanjung Mas, Kecamatan Semarang Utara, Kota Lama masih menjadi salah satu destinasi wisata favorit turis di Semarang. Setelah direnovasi, Kota Lama semakin cantik dengan spot-spot instagramable.
Selain itu, tidak ada tiket masuk sama sekali, cukup membayar uang parkir karena Anda diharuskan berjalan kaki saat mengitari Kota Lama.
Baca Juga: Libur Lebaran, 6 Tempat di Kota Bandung Ini Bakal Dipantau Ketat
Terletak di Jalan Perintis, Kemerdekaan, Pudak Payung, Banyumanik, Semarang, tempat peribadatan umat budha ini menyuguhkan bangunan setinggi 45 meter yang telah dibangun sejak tahun 1995 dan menjadi pagoda tertinggi di Indonesia sampai saat ini.
Pagoda Avalokitesvara terdiri dari tujuh tingkat dengan tiap tingkatan terdapat empat buah patung Dewi Kwan Im yang menghadap ke empat penjuru mata angin.
4. Brown Canyon Semarang
Sesuai dengan namanya, Brown Canyon ini konon memiliki pemandangan yang serupa dengan Grand Canyon di Amerika. Ini adalah tempat wisata di Semarang yang layak anda kunjungi.
Tempat wisata yang terletak di wilayah Rowosari ini dulunya merupakan bekas galian pertambangan. Banyak wisatawan yang mengunjungi Brown Canyon karena menawarkan spot-spot foto instagramable. Untuk tiket masuk ke tempat ini juga cukup membayar parkir alias gratis.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Menjaga Warisan Leluhur, Rahasia Ketangguhan Masyarakat Adat Jingitiu di Tanah Sabu
-
Apakah Retinol Boleh Dipakai Setiap Hari? Ini 5 Rekomendasi Merek Paling Aman
-
5 Rekomendasi Cushion Terbaik untuk Kulit Berminyak, Mulai Rp50 Ribuan
-
Urutan Skincare Malam dengan Retinol yang Benar, agar Manfaatnya Optimal
-
6 Moisturizer Pencerah Wajah Kusam di Indomaret, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
5 Shio Berisiko Ciong di 2026, Mendekati Imlek: Waspada Energi Tahun Kuda Api!
-
5 PP Ramadan 2026 di TikTok yang Menarik, Lengkap Cara Buatnya
-
Mahsuri Saus Sachet, Bikin Hidangan Buka dan Sahur Lebih Praktis
-
Kulit Kencang Tanpa Bedah? Bongkar Cara Kerja Morpheus8 Brust untuk Dagu hingga Paha!
-
5 Rekomendasi Running Shoes Lokal Terbaik untuk Semua Kebutuhan Lari