Suara.com - Walang sangit merupakan serangga yang sering menjadi hama tanaman budidaya, terutama padi. Hewan satu ini juga memiliki sistem pertahanan diri dengan memproduksi bau yang menyengat. Itulah sebabnya hewan ini diberi nama "sangit".
Satu walang sangit saja sudah menimbulkan aroma yang khas. Bagaimana kalau jumlahnya ribuan ya? Hal inilah dialami oleh seorang warganet yang mengunggah video memperlihatkan rumahnya mengalami serbuan walang sangit.
Dalam video yang diunggah @yofirahmatdia tampak, seseorang yang terus menyapu walang sangit yang merayap masuk ke rumahnya. Jumlahnya benar-benar cukup banyak, hingga membuat si pemilik akun merinding.
"Bikin merinding koloni hama ini makin bertambah," tulisnya dalam video.
Menurutnya, serangga satu ini memang kerap muncul di malam hari. Hal itu dikarenakam rumahnya yang memang berada di dekat area persawahan.
"Hama berbau busuk, muncul pada malam hari, hati-hati buat rumah yang di dekat sawah," kata dia memperingatkan.
Video ini pun menarik perhatian banyak orang hingga telah dilihat hampir 900 ribu penonton dan berbagai komentar. Rata-rata mereka menuliskan saran untuk bisa mengusir ribuam walang sangit tersebut.
"Kalo gw kumpulin di satu tempat terus semprot pake Baygon, kalo udah beberapa saat siram pake air sabun biar baunya ilang," tulis @chexxxx.
"Itu harus dipukul atau di remes pake tangan bang biar ilang," canda @kamxxxx.
Baca Juga: Viral Pria Pamer Tumpukan Uang Hasil Berhenti Merokok, Reaksi Istri Disorot
"Kalo dijual perkilo nya berapa sih?dirumah gw banyak banget," ungkap @ezzaxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
9 Rekomendasi Cushion untuk Kulit Sawo Matang, Hasil Flawless dan Tahan Lama
-
7 Sepatu Running Plat Carbon Terbaik, Lari Makin Kencang Modal Rp500 Ribuan
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
-
7 Rekomendasi Outfit Pilates Hijab yang Nyaman dan Stylish, Harga Terjangkau
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
4 Rekomendasi Face Wash Non SLS yang Aman untuk Kulit Sensitif
-
6 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Pace 6, Nyaman dan Cegah Risiko Cedera
-
Fosil Reptil Laut Berleher Panjang dari Zaman Purba Ditemukan di China
-
7 Pilihan Lip Tint Warna Natural untuk Remaja, Glow Up Alami Modal Rp15 Ribuan
-
5 Sunscreen Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Ramah Kulit Sensitif