Suara.com - Perawatan diri atau yang biasa disebut sebagai grooming merupakan salah satu hal dasar yang penting dilakukan oleh semua orang, termasuk laaki-laki. Sayangnya, masih banyak laki-laki yang tidak melakukan perawatan diri karena alasan malu atau bahkan tak punya waktu.
Padahal, perawatan diri untuk laki-laki tidaklah sesulit dan seribet perawatan diri pada perempuan. Kira-kira, apa saja perawatan yang bisa dilakukan laki-laki tanpa perlu mengganggu jadwal harian?
Mengutip dari siaran pers Casablanca, ini dia 3 jenis perawatan diri yang bisa dilakukan setiap laki-laki dengan mudah.
1. Merapikan Kumis dan Brewok
Mencukur kumis atau jenggot pastinya sudah banyak dilakukan oleh laki-laki. Tapi jika Anda ingin mempertahankan brewok pun tak apa-apa, kok. Asalkan, jangan lupa untuk selalu dirapikan ya.
2. Menjaga Penampilan Rambut
Gunakan gel atau pomade dengan aroma yang Anda suka, karena aroma produk yang tepat juga bisa meningkatkan rasa percaya diri. Beberapa rekomendasi produk styling rambut yang bisa dipilih di antaranya adalah Casablanca Pomade dan Hair Cream.
Casablanca Pomade memiliki tingkat hold normal dengan tingkat kilau yang tinggi. Sedangkan Hair cream-nya memiliki konsistensi yang tidak terlalu berminyak dan mudah dibersihkan menggunakan air.
Pilihan lain adalah Bellagio Pomade dan Styling Clay yang cocok untuk laki-laki yang cenderung memiliki rambut ikal dan tebal. Bellagio menyediakan Water Based Pomade dengan tingkat kilau dan ketahanan tinggi yang cocok untuk tatanan rambut yang lebih keras.
3. Memakai Parfum
Semprotkan parfum di tubuh di awal hari. Ada beberapa rekomendasi parfum yang bisa menjadi pilihan untuk meningkatkan rasa percaya diri dalam menjalani jadwal yang padat, di antaranya series parfum Casablanca uamh cocok untuk laki-laki dewasa yang cenderung sibuk serta menyukai aroma elegan dan berkelas, Bellagio Sport Cologne dengan aroma yang cenderung lebih kuat sehingga cocok digunakan untuk Anda yang banyak melakukan kegiatan fisik, serta Eau De Parfum Marie Jose nomor 204 yang merupakan perpaduan aroma citrus dan kayu manis beraroma hangat dan menyegarkan.
4. Gunakan Deodoran
Supaya aktivitas tidak terganggu oleh bau badan yang disebabkan oleh keringat saat berkegiatan, penting bagi laki-laki untuk memakai deodoran. Casablanca Roll On Deodorant memiliki kombinasi kandungan anti microban yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri dan anti perspirant yang dapat mengurangi keringat berlebih.
Nah, itu dia perawatan diri yang tidak perlu membutuhkan usaha dan budget yang besar. Yuk, sempatkan waktu untuk merawat diri setiap hari untuk memperbaiki penampilan dan meningkatkan kepercayaan diri!
Baca Juga: Viral Wanita Ogah Dandan saat Menikah, Hasil Fotonya Bikin Suami Kecewa
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan