Suara.com - Masker tomat merupakan salah satu skincare yang baik untuk perawatan wajah. Dengan kandungan likopen, tomat dapat merawat kulit dari paparan sinar UV dan menunda proses penuaan. Lalu, bagaimana cara membuat masker tomat sendiri di rumah?
Ya, kabar baiknya, kita bisa dengan mudah membuat masker tomat sendiri di rumah. Selain bahan-bahannya gampang didapatkan, pembuatan masker wajah satu ini juga bisa disesuaikan dengan kebutuhan kulit wajah.
Dilansir dari laman bellatory, berikut tiga cara mudah membuat tomat masker tomat sesuai dengan kebutuhan kulit wajah.
CARA MEMBUAT MASKER TOMAT
1. Masker wajah tomat lemon untuk mencerahkan kulit
Bahan:
- ½ tomat matang
- ½ sdt jus lemon
Tips:
- Jika tidak mempunyai blender, kamu bisa langsung mengekstrak tomat secara manual
- Gunakan jus lemon segar untuk hasil maksimal
- Lakukan face steaming sebelum penggunaan masker untuk membuka pori-pori kulit, supaya masker mudah meresap
Cara membuat masker tomat lemon dan penggunaan
- Blender tomat menjadi halus sampai tidak terasa bijinya
- Campurkan lemon segar ke dalamnya
- Gunakan kapas bersih untuk mengoleskan campuran lemon dan tomat ke seluruh wajah
- Diamkan selama 10-15 menit
- Bilas wajah menggunakan air dingin, keringkan.
- Olesi wajah dengan setetes minyak zaitun untuk melembabkan
2. Masker wajah tomat madu untuk mencerahkan kulit
Baca Juga: Cara Menurunkan Kolesterol Jahat dengan 4 Minuman ini, Salah Satunya Alkohol
Tips:
- Gunakan madu murni untuk kulit (bukan produk madu olahan)
- Lindungi garis rambut, supaya tidak terkena masker yang lengket
- Lakukan pengolesan masker di wastafel untuk menghidari kotoran lengket di lantai
Bahan:
- 1/2 tomat matang
- 1 sdm madu
Cara membuat masker tomat madu dan penggunaan
- Blender tomat menjadi halus sampai tidak terasa bijinya
- Campurkan lemon dan aduk sampai rata
- Oleskan campuran tomat dan oleskan ke seluruh wajah
- Diamkan 15 menit hingga meresap
- Bilas wajah dengan air dingin, tepuk-tepuk sampai kering
3. Masker wajah tomat mentimun untuk meremajakan kulit
Tips:
- Gunakan kaus santai untuk mengantisipasi masker menetes ke pakaian
- Jangan simpan sisa masker di kulkas lebih dari tiga hari
- Biarkan mentimun mencapai suhu kamar sebelum mengoleskan ke wajah
Bahan:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan