Suara.com - Makanan spaghetti atau spageti mungkin sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat. Untuk bisa mendapatkan makanan ini tidak perlu ke restoran mewah, Anda bisa memasaknya sendiri dari rumah secara instan.
Di lain sisi, spaghetti dikatakan baik untuk kesehatan. Sebab, spaghetti alias pasta merupakan bagian dari komponen penting untuk diet seimbang Anda.
Nah, ada lima alasan kenapa spaghetti baik untuk kesehatan, yang dikutip dari Twisted Food. Berikut ulasannya!
Memiliki karbohidrat
Meski karbohidrat sangat dihindari oleh sebagian orang, tapi karbohidrat merupakan sumber yang penting untuk diet. Terutama sumber ini bisa Anda temukan lewat spaghetti. Di samping itu, sumber karbohidrat dikatakan dapat meningkatkan energi Anda lebih lama. Itu sebabnya mengapa pasta telah menjadi makanan pilihan yang baik bagi atlet olahraga.
Rendah garam
Spaghetti sering disebut sebagai makanan yang cukup sederhana, di mana makanan ini hanya melibatkan campuran telur, tepung, juga beberapa bahan lain yang bisa ditaburkan saat memasaknya. Di sisi lain, spaghetti juga mengandung rendah garam yang baik untuk Anda konsumsi, di mana ini bisa menjadi cara yang baik untuk terhindar dari konsumsi garam berlebihan.
Mengandung gandum yang baik untuk kesehatan
Banyak manfaat kesehatan yang bisa Anda temukan lewat spaghetti ini, di mana spaghetti mengandung sumber gandum yang baik untuk kesehatan. Salah satunya adalah kandungan sumber serat dan nutrisi yang cukup tinggi.
Serat
Karena spaghetti berasal dari tepung dan gandum, kandungan seratnya sangat baik untuk kesehatan Anda. Menurut Departemen Pertanian AS, mengonsumsi satu piring spaghetti putih yang dimasak menyediakan 2,5 gram serat, di mana serat ini memiliki sekitar 10 persen asupan harian yang direkomendasikan.
Rendah lemak
Meski terbilang sederhana, ternyata spaghetti disebut memiliki rendah lemak yang baik untuk tubuh Anda. Salah satunya mampu menurunkan berat badan dan menangkal berbagai macam penyakit. Dengan begitu, Anda bisa konsumsi makanan ini dengan bahan-bahan yang sesuai selera Anda. Mulai dari keju dan juga saus tomat.
Baca Juga: 4 Manfaat Buah Nanas untuk Kesehatan, Salah Satunya Bantu Turunkan Berat Badan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
5 Pompa Air untuk Kedalaman 20 Meter, Harga Murah Mulai Rp1 Jutaan
-
Zodiak Leo Bulan Apa? Ini Fakta dan Kepribadian Si Raja Zodiak
-
Apa Pekerjaan Sabrina Alatas? Sosoknya Ramai Jadi Perbincangan
-
Saatnya Regenerasi Petani Muda, Karena Keberlanjutan Kopi Indonesia Dimulai dari Pendidikan
-
5 AC yang Dapat Terkoneksi Wi-Fi Mulai Rp3 Jutaan, Mudah Dikontrol dari Mana Saja
-
5 Body Serum Mengandung Niacinamide, Lawan Tanda-Tanda Penuaan Kulit
-
Pevita Pearce Pancarkan Aura Kebebasan dengan Koleksi SAYA 'Solara' dan Rambut Berkilau di JFW 2026!
-
Maudy Ayunda Bikin JFW 2026 Meleleh! Ini Rahasia Senyumnya yang Bikin Semua Terpukau
-
Terpopuler: Anak Purbaya Viral Sindir Gibran hingga 4 Bansos Cair November 2025
-
6 Shio Paling Beruntung 3 November 2025: Rezeki Melimpah, Keuangan Lancar