Suara.com - Tidak hanya menyehatkan tubuh, pepaya juga memiliki manfaat tersendiri bagi wanita. Buah yang mendapat julukan fruits of the angels dari Christoper Colombus ini diketahui mampu mencerahkan kulit sampai meredakan nyeri haid yang pastinya sangat diperlukan wanita.
Nah, supaya lebih jelas, yuk simak 8 manfaat pepaya untuk wanita berikut.
1. Mencerahkan kulit
Faktanya, kandungan vitamin C pada pepaya jumlahnya adalah 48 kali lipat dibandingkan apel yang pastinya bagus untuk kesehatan kulit.
Selain itu, kandungan vitamin A dan E pada pepaya juga dikenal cukup efektif dalam mencerahkan kulit. Tidak hanya itu, dengan mengonsumsi pepaya secara rutin, kulit juga bisa terlihat lebih halus dan lembab.
2. Cegah penuaan dini
Pepaya merupakan salah satu sumber alami asam alfa-hidroksi atau alpha hydroxy acids (AHA) yang sangat dibutuhkan untuk kulit, terutama kulit wajah.
AHA sendiri berperan untuk mengangkat tumpukan sel kulit mati dan meremajakan jaringan sel kulit, sehingga dapat mencegah penuaan dini karena membuat kulit jauh lebih kencang.
3. Meredakan nyeri menstruasi
Baca Juga: Pembunuhan Wanita Asal Banjarmasin di Hotel MJ Samarinda, Dugaan Perdagangan Orang Terjadi
Salah satu permasalahan terbesar wanita saat datang bulan adalah nyeri yang cukup menyiksa di bagian perut.
Nah, salah satu cara mengatasinya, kamu bisa mengkonsumsi pepaya yang kaya akan serat.
Dengan kandungan seratnya, pepaya dapat melancarkan BAB, sehingga nyeri perut saat haid juga dapat berkurang.
4. Mencegah morning sickness pada wanita hamil
Kondisi di mana rasa mual dan muntah tidak tertahan di pagi hari pada ibu hamil sering disebut dengan morning sickness.
Untuk mengatasi morning sickness, kamu bisa mengkonsumsi pepaya untuk mendapatkan kandungan kalium di dalamnya. Hal ini patut dicoba khususnya pada trimester pertama.
Berita Terkait
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Ayah Sambung Syifa Hadju Kerja Apa? Profesi Calon Mertua El Rumi Gak Sembarangan
-
Apa Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 23 Januari 2026? Cek Daftarnya di Sini
-
Begini Strategi Resorts World Genting Memanjakan Wisatawan Indonesia Mulai dari Bandara Hingga Resor
-
Kamu Termasuk? Ini 6 Shio Paling Makmur dan Hoki pada 23 Januari 2026
-
5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
-
Terpopuler: Batas Waktu Bayar Utang Puasa Ramadan, IPK Minimal Beasiswa LPDP 2026
-
Bansos 2026 Apa Saja Jenisnya? Ini Estimasi Jadwal Pencairan dan Cara Cek Penerima
-
Mudik Gratis Lebaran 2026 Alfamidi Kapan Dibuka? Simak Jadwal, Syarat dan Cara Daftarnya
-
Apa Beda Powder Foundation dan Compact Powder? Ini 4 Produk yang Wajib Kamu Coba
-
Ingin Jadi Tentara Amerika Seperti Syifa WNI yang Viral? Cek Syarat dan Cara Daftarnya