Suara.com - Kisah seseorang yang berjodoh dengan sepupu sendiri sudah kerap viral. Di beberapa daerah, menikah dengan sepupu sendiri memang merupakan hal wajar.
Salah satu contoh adalah momen pernikahan yang viral di TikTok berikut ini. Tidak hanya menikah dengan sepupu, pasangan ini juga merupakan tetangga.
Video pernikahan pasangan tersebut viral setelah dibagikan di TikTok lewat akun @aulia_muslimah wedding.
"Jodoh 5 langkah (X) Jodoh 1 langkah (v)," tulis caption dalam video tersebut.
Pada video, diperlihatkan bahwa rumah pengantin perempuan dan pengantin laki-laki ternyata berjejeran.
Karena jarak yang dekat tersebut, acara pernikahan pun digelar di halaman rumah kedua mempelai.
Tidak hanya menemukan jodoh seorang tetangga, akun @aulia_muslimah_wedding juga menambahkan jika pasangan ini ternyata adalah saudara sepupu.
"Mereka sepupuan. Jodoh, hidup, mati, dan rezeki sudah diatur Allah."
"Kira-kira siapa jodohmu nanti ya, jangan-jangan ada di dekatmu," tambah caption dalam unggahan video tersebut.
Baca Juga: Viral Crazy Rich +62 Bikin Pesta untuk Sepasang Anjing, Pakai Jasa Desainer Profesional!
Momen pernikahan antar sepupu itu sendiri rupanya terjadi di daerah Madura.
Sejak dibagikan, video pernikahan tersebut telah ditonton hingga lebih dari 100 ribu kali. Tidak hanya itu, warganet juga memberikan beragam komentar soal pernikahan antara sepupu dan tetangga ini..
"Nggak enak mbak, nggak bisa buat status mudik," canda salah satu komentar.
"Semoga para besan aman ya kak."
"Rumahnya jadiin satu aja," tulis yang lain.
"Aku kira cuma aku aja yang dapat suami rumahnya deket, satu desa. Eh ini malah ada yang lebih deket, sebelahan rumahnya. Samawa ya."
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
5 Lipstik Wardah yang Warnanya Pas untuk Tone Kulit Indonesia
-
Kapan Waktu Terbaik untuk Minum Kopi? Ini Jawaban Ilmiahnya Menurut Penelitian
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik Selevel Saucony, Mulai Rp100 Ribuan
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
5 Toner Mawar untuk Menyegarkan dan Menyeimbangkan pH Kulit, Mulai Rp16 Ribuan
-
5 Shampo yang Bagus Buat Rambut Rontok Usia di Atas 40 Tahun, Mulai Rp40 Ribuan
-
Alternatif 7 Parfum Mirip Dior Sauvage: Wangi Maskulin, Harga Jauh Lebih Murah
-
Shio Apa yang Paling Hoki Hari Ini 7 Januari 2026? Cek Daftar Lengkapnya
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 40 Tahun dengan Bantalan Empuk yang Nyaman
-
Cara dan Syarat Daftar BPJS Kesehatan untuk Pasien Cuci Darah