Suara.com - Seorang dengan zodiak Aquarius dikenal memiliki kemampuan intelektual dan ide-ide yang mumpuni. Bahkan, mereka juga mudah bergaul dengan lingkungan sekitar.
Sehingga zodiak ini tidak canggung dalam bersosialisasi. Dari mudah bergaulnya ini, mereka akan sangat percaya diri ketika berkencan.
Jadi, jika kamu ingin berkencan dengan zodiak Aquarius, kamu harus perhatikan lima hal ini yang diramal oleh pembaca kartu tarot Jeevika Sharma.Simak ulasannya yang dilansir dari Times Of India.
Tidak Mengikuti Tren Saat Ini
kamu akan kaget dari zodiak Aquarius ini. Ya, mereka bukan pengikut tren dan mereka juga tidak mengharapkan itu dari pasangannya. Yang membuat mereka terkesan adalah, ketika kamu mengenakan apa yang mengekspresikan kepribadian kamu. Jadi, tidak perlu memakai pakaian yang sedang tren saat ini. Pakai yang mencerminkan siapa diri kamu.
Mereka Menggoda
Ciri-ciri zodiak Aquarius ini dikenal sangat menggoda dalam memikat hati seseorang. Jika itu terjadi pada kamu, mereka akan bertanya apa kesukaan kamu. Mulai dari makanan, rutinitas, dan hobi. Alih-alih menggoda, mereka ingin mengetahui sisi dalam kamu.
Dikenal Pemberontak
Aquarius terlahir sebagai pemberontak dan mencintai kebebasannya. Jika kamu ingin bersama zodiak ini, kamu harus paham bahwa kamu tidak bisa mengikat mereka. Karena mereka suka dengan kebebasan. Sebab, mereka diberkati secara intelektual dan juga logika, serta apa yang mereka kagumi.
Baca Juga: 3 Zodiak Paling Jago Selingkuh, Bisa Semudah Itu Berpaling ke Lain Hati
Kaku
Walaupun dikenal pandai bersosialisasi, ternyata sisi lain dari zodiak Aquarius juga dikenal sangat kaku. Dan ini sulit mereka hadapi, ketika sedang menghadapi situasi yang cukup menegangkan. Sisi lain, mereka memiliki beberapa ide yang brilian, sehingga mereka akan melakukan dengan cara-cara tertentu. Tentunya, ketika kamu menghadapi mereka, kamu sama sekali tidak bisa membuat mereka mengalah. Mereka akan melakukan selama apa itu benar.
Keluarga Yang Utama
Apapun yang ada di hidup mereka, keluarga lah yang paling utama dibanding orang lain. Walaupun mereka mementingkan keluarga, ada sisi positifnya lho jika kamu berkenalan dengan sosok zodiak ini. Ya, kemungkinan bila kamu berhubungan dengan Aquarius, kemungkinan kamu akan dikenalkan oleh keluarganya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah