Suara.com - Peralatan kosmetik menjadi satu hal penting bagi banyak perempuan untuk menunjang penampilan dalam keseharian. Banyak perempuan percaya, dengan memperhatikan penampilan bisa meningkatkan kepercayaan diri.
Bahkan, tidak jarang perempuan yang membawa berbagai peralatan kosmetik setiap bepergian dalam sebuah tas khsusu. Umumnya, mereka membawa lipstick, bedak, mascara dan yang tak kalah penting adalah eyeliner.
Penggunaan eyeliner menjadi salah satu kosmetik esensial terutama untuk mempertegas sorotan dan tampilan pada bagian mata. Tapi, tidak semua orang terbiasa menggunakannya.
Nah, bagi kamu yang sedang ingin menggunakan eyeliner tapi bingung untuk menggunakannya, berikut ini cara pakai eyeliner yang baik dan benar.
1. Pilih Produk Eyeliner Yang Tepat
Bagi Anda yang pemula, disarankan menggunkan eyeliner yang berbentuk seperti spidol atau eyeliner pensil. Tujuannya agar lebih meudah dalam penggunaannya, sama seperti menggunakan pensil pada umumnya.
Gunakan eyeliner pensil yang ujungnya runcing dan tipis untuk memudahkan Anda memnuat garis dengan rapih.
2. Buat Titik Pada Mata Untuk Memudahkan
Para pemula biasanya akan kesulitan dalam menggunakan eyeliner. Untuk itu buatlah titik terlebih dahulu di bagian ujung mata, tengah dan bagian ujung ekor mata. Setelah itu , buat garis mata berdasarkan titik-titik yang telah dibuat.
3. Membuat Garis Tipis
Jangan terburu-buru dalam membut garis pada mata. Buatlah garis tipis terlebih dahulu. Bila gari di ke dua mata sudah terlihat sama, Anda bisa menebalkannya dengan menggunakan eyeliner yang runcing.
4. Pakai Alat Bantu
Jika kesulitan dalam membuat garis, Anda bisa memakai alat bantu seperti sendok di sepanjang garis mata.
5. Gunakan Concelar Untuk Merapihkan
Agar garis mata terlihat rapih, ambil cotton bud lalu tambahkan concelar sedikit di ujung cotton bud. Concelar bertujuan untuk meratakan garis luar concelar dengan kulit agar menyatu dengan baik serta terlihat rapih.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Promo Alat Elektronik di Opening Hartono Pakuwon Mall Jogja, Diskon hingga 80 Persen!