6. Sirup Kurnia
Sirup ini dikenal dengan nama lain Sirup Kurnia Cap Patung Liberty, yang terkenal memiliki rasa dan aroma yang khas dibanding sirup lain. Sehingga tidak aneh jika penggemar minuman ini cukup fanatik.
Uniknya sirup ini memiliki puluhan rasa yang lengkap, seperti anggur, cocopandan, kedondong, delima, blueberry, pisang, green tea, durian, manggis, jeruk, mangga, cappucino, markisa, flamboyan, leci, mocha, hingga mawar.
Harganya berkisar antara Rp35 ribu hingga Rp40 ribu dengan isi 700 mililiter.
7. Sirup Tjampolay
Sirup ini mungkin hanya dikenal oleh sebagian orang, namun penggemarnya cukup loyal dan kerap tidak bisa berpindah ke merek sirup lainnya.
Memiliki rasa yang beragam, namun rasa yang banyak dicari adalah sirup tjampolay rasa susu pisang. Tapi ada juga rasa yang lainnya seperti mangga gedung, jeruk nipis, asam jeruk, hingga rozen roos.
Untuk harga sirup ini dibandrol dengan Rp32 ribu dengan isi 630 mililiter.
8. Sirup Sarang Sari
Sirup satu ini dinilai sebagai sirup premium karena kerap digunakan di berbagai kafe atau restoran saat membuat minuman, rasanya yang beragam sirup ini juga memiliki aroma yang khas, sehingga jadi pelengkap dalam meresepkan minuman.
Baca Juga: Cocok Dijadikan Menu Buka Puasa, Ini Resep Es Serut ala Korea Pat Bingsoo
Adapun harganya dibandrol antara Rp35 ribu hingga Rp39 ribu per botol, dengan isi 700 mililiter.
9. Sirup Pohon Pinang Marquisa
Sirup ini banyak ditemukan di pasar tradisional, karena merupakan produk rumahan dari buah markisa yang diolah menjadi sirup. Adapun harganya Rp30 ribu dengan isi 700 mililiter.
10. Sirup Bangau
Seperti beberapa merek sirup sebelumnya yang memiliki penggemar yang cukup loyal, sirup bangau juga digunakan beberapa restoran dan kafe minuman.
Dibandrol dengan harga Rp25 ribu per botol dengan isi 700 mililiter. Keunikan dari sirup ini, ia hanya memiliki satu rasa tapi dengan perpaduan berbagai buah menghasilkan rasa yang unik.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
Terkini
-
NI PPPK di Mola BKN Error Tidak Muncul, Ini Solusi dan Nomor CS Pengaduan
-
Punya Flek Hitam? Ini 5 Sunscreen Murah yang Ampuh untuk Cerahkan Wajah
-
Bukan Sarjana Biasa, Gibran Ternyata Bergelar Bachelor of Science Honours
-
Layanan Air Minum Isi Ulang Ini Usung Konsep Usaha Berbasis ESG: Ramah Harga dan Lingkungan
-
Mario Suryo Aji Anak Siapa? Wariskan Bakat Jadi Pembalap dari Sang Ayah
-
Apa itu Bachelor of Science Honours? Gelar Sarjana Gibran dari MDIS
-
Siapa Orang Tua Vadel Badjideh? Sang Ibu Pingsan usai Anaknya Divonis 9 Tahun Penjara
-
Ramalan Karier Zodiak 2 Oktober 2025: Libra Jangan Mudah Terpengaruh Rekan Kerja!
-
Dampak dan 7 Cara Mengurangi Efek Radioaktif Cesium-137
-
7 Rekomendasi Sepatu yang Cocok dengan Batik Selain Pantofel, Tetap Modis dan Elegan