Suara.com - Sebuah mobil boks mendadak jadi perhatian, sekaligus bikin panik, saat tiba-tiba meluncur masuk ke bibir pantai. Momen menegangkan tersebut terekam dalam video yang diunggah akun TikTok @ririnindriyani6.
Terlihat, mobil boks itu perlahan-lahan mulai masuk ke dalam air laut. Melihat hal ini, ramai-ramai orang mengerubunginya, untuk membantu mobil tersebut agar tak semakin dalam terperosok ke laut.
Mereka lalu mendorong mundur mobil tersebut bersama-sama. Untung saja mobil tersebut bisa diselamatkan dan kembali ke tepi pantai. Terlihat orang-orang tersebut lelah setelah momen tarik menarik itu.
Dalam video juga terdengar orang tertawa terbahak-bahak melihat kepanikan tersebut hingga mencuri perhatian warganet yang mendengarnya.
Menurut si pemilik video, hal itu terjadi karena diduga mobil tersebut terparkir tanpa rem tangan. Sehingga lama-lama meluncur ke dataran yang lebih rendah dan masuk ke dalam pantai.
"Bisa-bisanya mobil di pinggir pantai ga di rem tangan," tulis dia seperti yang Suara.com kutip pada Rabu (1/5/2022).
Tentu saja video ini langsung ramai dilihat, hingga mengumpulkan lebih dari 1,4 juta kali dengan berbagai komentar lucu.
"Itu sebenernya mau nganter paket ke istananya Nyi Roro Kidul," ujar @vanilxxxxxx.
"Mau nganterin gopud ke kerajaan mermaid," tulis @mrfixxxxx.
Baca Juga: Bikin Ngakak, Pria ini Tiba-tiba Cosplay Venom Ulah Plastik Gabut
"Itu gimana ceritanya anjir kok bisa gitu, laut seluas itu yakali ga keliatan," kata @ekxxxxxx.
Yuk simak video selengkapnya di sini.
Berita Terkait
-
Viral Insiden Memalukan Acara Halal Bihalal di SMA Bikin Publik Banjir Tawa: Trik Mempercepat Salaman
-
Ramai Video Cewek Berhijab Asyik Nongkrong Sambil Minum-minum dan Merokok, Tuai Perdebatan Warganet
-
Ngeri! Pria Malah Santai Merekam Meski Lihat Orang Tergulung Ombak Teriak Minta Tolong: 'Udah, Diabadikan Aja'
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Salah Pilih Sepatu, Lari Jadi Gak Enak? Ini Beda Nike dan Adidas yang Wajib Dipahami
-
5 Rekomendasi Toner untuk Menghilangkan Flek Hitam, Mulai Rp30 Ribuan
-
Profil Atika Algadrie, Ibu Nadiem Makarim Aktivis Antikorupsi
-
Berapa Kekayaan Ashanty? Dilaporkan Eks Karyawan Atas Dugaan Perampasan Aset
-
Menag Yakin Tepuk Sakinah Bakal Tekan Angka Cerai di Indonesia, Bagaimana Lirik dan Apa Maknanya?
-
6 Serum Mengandung Peptide untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bisa Atasi Flek Hitam
-
Dari Singkong Jadi Solusi Dunia: Bioplastik Greenhope Curi Perhatian di Expo Osaka 2025
-
UMKM Kini Bisa Punya Toko Online Sendiri, Gratis di Tahap Awal!
-
Urutan Penggunaan Skincare Skintific di Pagi dan Malam Hari: Rahasia Kulit Glowing dan Sehat!
-
10 Sunscreen SPF 50, Lindungi Kulit dari Flek Hitam dan Jerawat Tanpa White Cast