Suara.com - Sebagian besar orang, mungkin menghindari jam makan malam saat berdiet. Tapi sebenarnya, secara medis ada beberapa makanan yang berpotensi mengganggu pencernaan lo, jika dikonsumsi sebelum tidur.
Tak hanya mengganggu diet, beberapa makanan ini bahkan disebut kurang baik untuk kesehatan jika dikonsumsi dalam waktu berdekatan dengan jam tidur.
Padahal, bisa dibilang sederet makanan dan minuman ini cukup sering dikonsumsi banyak orang mendekati waktu tidur karena rasanya yang nikmat.
Lalu makanan dan minuman apa saja yang wajib dihindari untuk dikonsumsi di malam hari sebelum tidur?
Untuk daftar lengkapnya, berikut kami rangkum dari laman Hops.id---Jaringan Suara.com, Senin (16/05/2022).
1. Alkohol
Bagi sebagian orang, mengonsumsi minuman yang mengandung alkohol dapat membantu tidur lebih cepat karena efek mengantuk yang diberikan.
Tapi ternyata, banyak penelitian yang menyatakan bahwa mengonsumsi alkohol akan menganggu kualitas tidur manusia.
Selain itu, mengonsumsi alkohol sebelum tidur akan membuat orang jadi lebih susah untuk bangun di pagi hari, ditambah dengan rasa pusing dan mual yang kerap dirasakan setelah minum minuman keras.
Baca Juga: Mengandung Bawang! Publik Nangis Lihat Video Viral Bayi Tidur di Dalam Gerobak Pecel Lele
2. Gorengan
Jenis makanan dihindari sebelum tidur selanjutnya adalah makanan gorengan dan berlemak.
Kedua jenis makanan ini diketahui bisa mengganggu pencernaan di malam hari. Terutama lemak jenuh seperti gorengan, sebaiknya tidak dikonsumsi sebelum tidur malam.
Tapi, makanan berlemak tak jenuh seperti kacang-kacangan, alpukat, atau biji-bijian, aman untuk dikonsumsi.
3. Makanan asam
Prinsip dalam memilih makanan yang aman dikonsumsi sebelum tidur adalah yang tidak memiliki kemampuan untuk meningkatkan asam lambung.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
10 Cushion Murah untuk Makeup Wisuda Sendiri, Flawless Tanpa MUA
-
Cari Physical Sunscreen yang Gak Bikin Wajah Abu-Abu? Ini 5 Pilihan Mulai Rp60 Ribuan
-
Berkaca dari Erupsi Semeru, Ini Tindakan yang Wajib Dilakukan saat Gunung Api Meletus
-
5 Rekomendasi Face Wash Gentle di Indomaret, Harga Murah Meriah
-
Benarkah Gunung Semeru Adalah Paku Pulau Jawa? Inilah Sejarah dan Legendanya
-
Apakah Keajaiban Sejarah Desa Majapahit di Mojokerto Akhirnya Terungkap?
-
Lipstik Waterproof yang Bagus Merek Apa? Berikut 5 Rekomendasinya
-
5 Rekomendasi Bedak di Indomaret yang Anti Dempul, Bikin Kulit Halus Natural
-
30 Ucapan Hari Anak Sedunia 20 November, Tebar Energi Positif
-
5 Kulkas 2 Pintu Hemat Listrik Lengkap dengan Itung-itungan Jumlah Watt