Suara.com - Manusia tentu tidak lepas dari yang namanya bersosial. Seperti halnya berteman misalnya, teman tidak hanya sekedar teman saja. Tetapi diharapkan bisa membawa manfaat yang positif.
Melansir dari Islami.com, Ibu ‘Athaillah as-Sakandari telah mengungkap tips berteman yang pantas dijadikan sahabat, yang diambil lewat kitab legendaris Al-Hikam.
“Jangan kau temani orang yang keadaannya tidak membuatmu bersemangat dan ucapannya tidak membimbingmu ke jalan Allah.”
Dengan memiliki teman yang rajin beribadah, ini tidak hanya mendatangkan manfaat di dunia saja, tetapi juga baik untuk agama.
Lantas, bagaimana jika bergaul dengan teman yang tidak memiliki sifat-sifat di atas?
Ibnu ‘Athaillah menyarankan agar bergaul secara lahir saja, tidak lebih. Namun, beliau memberikan catatan bahwa apabila orang tersebut sederajat, makai a tidak memberikan bahaya apa-apa. Tapi jika derajatnya di bawah, Ibnu ‘Athaillah mengatakan:
“Jangan kau temani orang yang keadaannya tidak membuatmu bersemangat dan ucapannya tidak membimbingmu ke jalan Allah.”
Berteman dengan orang yang arif tentu memiliki dua kategori, pertama adanya keinginan dan kedua mengharapkan berkah. Bila pertemanan mengharapkan berkah, ini membuat seseorang dapat berpegang teguh pada syariat dan harus mengerti batasan-batasannya.
Dalam sebuah syair, Imam Ali berkata:
Baca Juga: Video Pamer Dadanya Viral dan Tuai Hujatan, TikTokers Ini Akhirnya Minta Maaf
- Janganlah berteman dengan orang yang bodoh karena akan membuat engkau dan di celaka.
- Berapa banyak orang bodoh yang telah merusak orang bijak ketika berteman dengannya.
- Seseorang akan disamakan dengan seseorang yang lain, jika dia selalu bersama dengannya.
- Seperti sepasang sandal, apabila sandal itu dijajarkan.
- Antara sesuatu dengan sesuatu yang lainnya, terdapat persamaan dan kerserupaan saat bersanding dengannya.
- Antara hati dengan hati yang lainnya terdapat getaran saat berjumpa.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah