Suara.com - Zaskia Adya Mecca tidak hanya dikenal sebagai aktris saja. Istri Hanung Bramantyo ini juga kerap dikaitkan dengan dunia fashion. Dirinya memang pernah menjadi kiblat fashion para perempuan berhijab di kisaran tahun 2010.
Kala itu Zaskia yang sudah berhijab kerap tampil dengan gaya kerudung yang macam-macam. Dari situlah ketertarikannya terhadap dunia fashion terus meningkat. Bahkan kini dirinya sudah memiliki 4 label busana yang berfokus pada fashion muslimah.
Satu hal yang tidak berubah darinya adalah kegemarannya untuk membagikan OOTD melalui media sosialnya. Meski sudah memiliki 5 anak, namun penampilan Zaskia tetap terlihat stylish dan kekinian.
Dilansir dari akun instagramnya, zaskiadyamecca, berikut beberapa gaya busana kasualnya yang bisa menjadi inspirasi.
Kasual Dengan Hoodie Coklat
Mengunjungi pameran seni, gaya kasual Zaskia ini bisa ditiru. Memadukan coklat dan putih sebagai warna dominan, dirinya tampil santai dengan hoodie dan sepatu boots.
Padukan Daster Dengan Denim
Daster tak selamanya terlihat jelek untuk dipakai keluar. Mix N Match yang dilakukan oleh Zaskia ini bisa menjadi contohnya. Dirinya hanya memadukan daster dengan jaket denim dan juga boots. Voila, gaya busananya pun jadi lebih stylish!
Tampil Cool Pakai Denim
Baca Juga: Inspirasi Gaya Kasual, 4 Jaket Kim Go Eun di Drama Korea Yumi's Cells Season 2
Memadukan denim sebagai atasan dan bawahan ternyata bukan pilihan yang salah. Gaya busana Zaskia terlihat mirip dengan anak gaul. Outfit ini bisa dicoba, tetapi pastikan hanya ada dua warna yang dominan ya!
Basic Tetap Chic
Perpaduan kaos polos hitam dengan celana bermotif ini bisa menjadi pilihan. Agar tidak terlihat terlalu santai, pilih hijab yang memiliki bahan mengkilap. Pemilihan alas kaki seperti boots juga bisa ditiru!
Stylish Dengan Kaos
Untuk para hijabers yang ingin memakai kaos dengan gaya yang lain, penampialn Zaskia satu ini bisa dicoba. Dirinya memakai kaos lengan pendek yang dipadukan dengan manset dan celana warna senada. Keren kan?
Nah itu dia 5 inspirasi gaya kasual ala Zaskia Adya Mecca. Yuk, dicoba!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Ramalan Zodiak Leo di Bulan November 2025: Siap-siap Kabar Tak Terduga
-
Subsidi untuk Pekerja Gaji di Bawah 10 Juta Kapan Cair? Cek Jadwal dan Syaratnya
-
Apa yang Dimaksud Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional? Google Doodle Ikut Merayakan
-
5 Sunscreen Blue Light Protection untuk Melindungi dari Sinar Gadget bagi Pekerja Remote
-
Viral Ayu Ting Ting Cari Suami yang Bisa Nafkahi Keluarga Besar, Gimana Menurut Islam?
-
Profil Jonathan Bailey, Aktor Bridgerton yang Dinobatkan sebagai Pria Terseksi 2025
-
Tren Kuliner 2025: UMKM Lokal Jadi Bintang di Panggung Makanan Dunia
-
Chemical, Physical, atau Hybrid Sunscreen? Begini Cara Pilih Tabir Surya untuk Usia 40-an
-
5 Sepatu Jalan Kaki Paling Nyaman Dipakai Seharian, Mulai Rp300 Ribuan
-
Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung