Suara.com - Sebagian besar orang memiliki harapan untuk mendengar secara langsung seperti apa pernyataan cinta dari orang lain. Namun terkadang ia harus menelan rasa pahit karena apa yang diharapkannya tidak benar-benar terjadi.
Hal ini dikarenakan setiap orang memiliki cara masing-masing untuk menunjukkan rasa cinta yang dimiliki. Ada yang menggunakan perkataan secara langsung. Namun ada pula yang lebih mengutamakan tindakan dan mengabaikan kata-kata.
Meskipun begitu, beberapa orang, terutama para wanita bersikeras mendengar langsung kata "aku mencintaimu" dari pasangannya. Hal inilah yang dipikirkan serta dipermasalahkan oleh seorang wanita.
Dilansir dari laman The Sun, di rubrik Dear Deidre wanita ini menceritakan betapa ia ingin mendengar pernyataa cinta dari sang suami. Apalagi ketika ia dan suaminya sudah bersama selama bertahun-tahun dan tetap bertahan.
"Suamiku tidak bisa mengatakan 'aku mencintaimu', bahkan setelah 25 tahun berlalu," cerita wanita ini.
Tidak mendengar pernyataan tersebut membuat wanita ini menjadi khawatir. Ditambah lagi, ada perbedaan konsep tentang penting atau tidaknya pernyataan cinta dan kalimat "aku mencintaimu".
"Ia mengatakan bahwa dirinya tidak perlu mengatakan tiga kata tersebut (i love you) untuk membuktikan bahwa ia peduli dan berkomitmen denganku," tambah wanita ini.
Bagi suaminya, yang terpenting adalah bagaimana ia mencoba menjadi sosok pasangan dan suami yang baik. Sayangnya, menjadi suami yang baik tidak cukup menjadi bukti.
"Aku berusia 50, sedangkan dia berusia 54 tahun. Kami memiliki dua anak yang beranjak dewasa dan kehidupan yang bahagia," jelas wanita ini.
Baca Juga: FIFA 23 Hadirkan Klub Sepak Bola Wanita untuk Pertama Kalinya
Sementara itu, wanita ini mencoba untuk memahami suaminya, namun tetap tak berhasil. Ia tidak bisa memahami kenapa kata "aku mencintaimu" menjadi hal yang sulit diucapkan sampai saat ini.
Tim Deidre mengungkapkan bahwa setiap pria dan wanita memiliki cara masing-masing untuk menunjukkan rasa cinta. Menyatakan cinta dengan perkataan pun dianggap sulit karena perbedaan latar belakang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari 10K yang Empuk dan Ringan, Harga Terjangkau
-
Mengenal Apa Itu Parfum Feromon, Benarkah Bisa Bikin Lawan Jenis Tergoda?
-
10 Destinasi Pendakian Terbaik di Jawa Tengah untuk Petualang Sejati
-
Apa Saja Isi UU KUHAP yang Baru? Ini 14 Substansi Utamanya
-
20 Contoh Soal Ekonomi TKA SMA dan Jawabannya, Pemahaman Konsep Mikro, Makro dan Kerja Sama Ekonomi
-
5 Rekomendasi Sepatu Running Tahan Air, Rahasia Kuat Olahraga saat Musim Hujan
-
Kekayaan Rospita Vici Paulyn yang 'All-Out' Jadi Ketua Sidang Ijazah Jokowi
-
5 Rekomendasi Foundation di Bawah Rp50 Ribu untuk Remaja, Makeup Tampak Natural
-
5 Tinted Sunscreen di Bawah Rp40 Ribu, Solusi Warna Kulit Tidak Merata dan Noda Hitam
-
5 Rekomendasi Lipstik Waterproof untuk Bibir Hitam yang Anti Luntur