Suara.com - Baru-baru ini Nagita Slavina dan Raffi Ahmad melakukan prank dengan menunjukkan boneka bayi yang dibelinya di salah satu toko di Amerika Serikat kepada putra bungsunya, Rayyanza Malik Ahmad atau akrab disapa Cipung.
Sementara itu, belum lama ini artis Nikita Mirzani kembali menjadi sorotan warganet setelah menyenggol Najwa Shihab yang disebut membuat buruk citra instansi kepolisian. Seperti diketahui, beberapa waktu lalu Najwa Shihab memang sempat menyinggung beberapa anggota polisi yang kerap memamerkan kekayaannya.
1. Disenggol Nikita Mirzani Usai Kritik Gaya Hedon Polisi, Ternyata Ini 7 Penghargaan Najwa Shihab yang Terkenal Kritis
Belum lama ini artis Nikita Mirzani kembali menjadi sorotan warganet setelah senggol Najwa Shihab yang disebut membuat buruk citra instansi kepolisian. Seperti diketahui, beberapa waktu lalu Najwa Shihab memang sempat menyinggung beberapa anggota polisi yang kerap memamerkan kekayaannya.
Sementara itu, Nikita Mirzani menganggap jika tidak semua polisi berperilaku seperti yang dibicarakan Najwa Shihab. Bahkan, Nikita Mirzani juga membantah jika ada beberapa istri oknum polisi yang masih terlilit pinjaman online atau barang KW.
2. Intip Deretan Outfit Rafathar dan Rayyanza selama di New York, Ada Kaos Polos Harga Jutaan
Keluarga Raffi Ahmad baru-baru ini bertandang ke New York untuk menghadiri salah satu acara fashion show besar, New York Fashion Week 2022. Tidak hanya memboyong sang istri, Nagita Slavina, presenter tenama tanah air tersebut juga membawa kedua anaknya, Rafathar dan Rayyanza.
Penampilan keluarga kecil ini saat berada di New York pun berhasil mencuri perhatian. Pasalnya tidak hanya orang tuanya saja, Rafathar dan Rayyanza juga didandani dengan busana yang bikin geleng-geleng.
Baca Juga: Gendong Bayi di AS, Nagita Slavina Perkenalkan Adik Rayyanza: Namanya Cimung
3. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Bikin Prank, Reaksi Cipung Rayyanza Malah Bikin Gemas
Baru-baru ini Nagita Slavina dan Raffi Ahmad melakukan prank dengan menunjukkan boneka bayi yang dibelinya di salah satu toko di Amerika Serikat kepada putra bungsunya, Rayyanza Malik Ahmad atau akrab disapa Cipung.
Dalam video yang diunggah di kanal Youtube Rans Entertainment tersebut, Nagita Slavina berpura-pura sedang menggendong bayi baru. Sementara Raffi Ahmad menggoda Cipung sambil menunjukkan boneka bayi yang diberi nama Cimung tersebut.
4. Tiga Kali Operasi Hidung, Farida Nurhan Tunjukkan Hasil Terkini yang Bikin Warganet Terkejut
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Tekstur Gel: Ringan, Cepat Meresap, Perlindungan Maksimal
-
Kepedesan Makan Mi, Ahn Hyo Seop Bikin Histeris Fans
-
Cara Baru Manusia Hadapi Kecanggihan AI: Kuncinya Ada di Kolaborasi!
-
Prof. Elisabeth Rukmini: Menenun Sains, Makna, dan Masa Depan Perguruan Tinggi
-
Umrah Kini Bisa Mandiri, Segini Beda Harganya Dibanding Pakai Travel Agent
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Alpha Arbutin untuk Hempas Flek Hitam Membandel di Usia 40
-
4 Smartwatch untuk Wanita Tangan Besar, Fitur Lengkap dengan Pemantau Kesehatan dan GPS
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Hitam yang Aman dan Harga Terjangkau!
-
Cara Melakukan Umrah Mandiri, Segini Biayanya!
-
Apa Manfaat Budaya Makan Pakai Tangan Langsung? Viral Jadi Bahan Perdebatan di X