Suara.com - Nagita Slavina mendadak menggendong bayi di Amerika Serikat. Tak hanya itu, istri Raffi Ahmad ini bahkan menyebutnya sebagai adik dari Rayyanza Malik Ahmad.
"Namanya Cimung, anak gue!" kata Nagita Slavina di kanal YouTube Rans Entertainment, Jumat (16/9/2022).
Tapi rupanya, anak tersebut bukan bayi sungguhan. Itu adalah mainan yang dibeli Nagita Slavina di salah satu toko.
"Beli bayi, lucu ya? Mau gue gendong-gendong," kata Nagita Slavina yang menggendong bayi mainan tersebut.
Nagita Slavina yang sepanjang jalan menggendong bayi tersebut lantas memperkenalkan kepada Merry, asisten Raffi Ahmad.
Merry yang mengetahui bayi tersebut adalah mainan langsung berdoa, "mudah-mudahan sampai Jakarta hamil, bule."
Selain kepada Merry, Nagita Slavina juga menunjukkan bayi itu kepada Raffi Ahmad. Niat mau mengejutkan, sang suami justru terlihat biasa saja.
"Kamu nggak terkejut? Lucu banget bonekanya namanya Cimung, adiknya Cipung," kata Nagita Slavina.
Raffi Ahmad ternyata menolak menggendong bayi mainan bernama Cimung. Meski begitu, Nagita Slavina tetap memperkenalkan kepada orang-orang.
Ada pula saat bayi mainan itu diletakkan di sisi Rayyanza alias Cipung yang tidur di stroller.
"Cipung punya saudara, ntar kalau bangun dia bingung. Siapa itu?" kata Raffi Ahmad sambil mengabadikan video anaknya dan bayi mainan Nagita Slavina.
Berita Terkait
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jejak Digital Aura Kasih Kembali Viral, Pernah Sebut Nagita Slavina Gendut
-
Raffi Ahmad Beli Jersey Jay Idzes Rp125 Juta, Hasil Lelang Disumbangkan untuk Sumatra
-
Raffi Ahmad Bikin Heboh Staf Liverpool Usai Pamer Foto Bersama Michael Owen di Andara
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Diduga Tilep Rp10 M, Ayah Farel Prayoga Tantang Manajer Buktikan Penghasilan Fantastis
-
Dituding Lebih Sibuk Liburan dengan Anak Erika Carlina Ketimbang Gala, Fuji Balas Menohok
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo