Suara.com - Selama ini, Tasya Farasya tampak memilih diam dan dianggap tak mau memperkeruh suasana, saat kembarannya, Tasyi Athasyia berusaha mengklarifikasi masalah yang ia alami.
Tapi ternyata Tasya Farasya diduga diam-diam menyerang Tasyi Athasyia memakai akun palsu. Hal ini diungkapnya food vlogger tersebut dalam sebuah video klarifikasi ternaru, bersama suaminya Syech Zaki Alatas di akun YouTubenya.
"Jadi ini yang paling parah sih sampai di Jakarta ada pihak keluarga yang bilang bahwa 'Tasyi tolong kamu sabar ya.' Jadi ada satu akun yang menghina kamu parah banget sampai aku benci banget," kata Syech Zaki menjelaskan awal mula mereka mengetahui bahwa akun pembenci itu milik Tasya Farasya.
Ingin membela sang istri Syech Zaki pun akhirnya memberanikan diri untuk mengirimkan pesan kepada akun yang disebut sangat membenci Tasyi Athasyia.
"Rupanya, begitu aku buka akun yang mau aku DM, di situ terlihatlah ada chatting-an aku sama Tasya. Rupanya akun yang mau aku tegur tadi adalah akun fake milik Tasya. Jadi, di situ kita tahu, Tasya ini tidak diam. Dia bermain melalui akun fake," lanjutnya.
Syech Zaki mengaku sama sekali tidak menyangka Tasya Farasya berbuat seperti itu pada Tasyi Athasyia, padahal keduanya sudah berudasa bersabar atas masalah tersebut.
Bahkan, sejumlah brand dan influencer menghubungi mereka dan meminta Tasyi Athasyia untuk diam, yang ternyata itu semua adalah atas provokasi Tasya Farasya.
"Bahkan dia sampai telepon yang mau collab sama aku terdekat, disuruh katanya, 'Hati-hati.' Sampai kerjaan aku aja sampai direcokin gitu, ya. Tasyanya langsung," timpal Tasyi Athasyia.
Tentu saja, ini membuat suara warganet yang tadinya mendukung Tasya Farasya, berbalik membela Tasyi Athasyia. Hingga saat ini, unggahan influencer yang tengah hamil anak keduanya ini langsung mendapatkan hujatan dari warganet.
Baca Juga: Syech Zaki Bongkar Aksi Tasya Farasya Pakai Akun Fake Untuk Jatuhkan Karier Tasyi Athasyia
Sama seperti Tasyi Athasyia, mereka tak menyangka jika Tasya Farasya begitu tega dan menyerang habis-habisan saudaranya sendiri.
"Bangkai yang disembunyikan lama-lama tercium," kata @restxxxxxxxx.
"Tasya kenapa bisa jahat begitu sama saudara? Ku kira beneran mau diam itu emas. Tapi ternyata hanya pencitraan bermuka dua. Sedih sih sampe ke saudara kembarnya kayak gitu. Menari di atasnya kesedihan saudaranya," tambah @lincxxxxxxx.
"Oh ini yang merasa burung elang yang diganggu oleh burung gagak tuh," tulis @fitrxxxxxx.
"Sudahi diammu Kak Tasya kalau hanya untuk 'terlihat diam'," ungkap @adevxxxxxxx.
"Diam adalah emas, tapi Allah gak tidur say semua akan terbongkar pada waktunya huhu. Kalau nanti dia masih diam si bakal ada aib yang terungkap lagi," ucap @uszwxxxxx.
Berita Terkait
-
Bela Lula Lahfah, Reza Arap Tanggapi Tudingan 'Teman Mantan Istri Diembat' dengan Emosional
-
9 Sunscreen Murah Tasya Farasya Approved di Bawah Rp100 Ribu
-
Dituding Abaikan Gala Sky, Fuji: Keluargaku Happy, Kamu Gak Diajak
-
Usai Cerai, Tasya Farasya Jalani Tahun Baru dengan Ibadah Umrah
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
Terkini
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam
-
4 Rekomendasi Serum Finally Found You untuk Kulit Glowing, Nomor 1 Andalan Wulan Guritno
-
Ramalan Keuangan Shio 29 Januari 2026: Siapa Dapat Rezeki Nomplok di Akhir Bulan?
-
7 Makanan Khas Imlek Selain Kue Keranjang yang Halal dan Penuh Makna
-
Serum Anti Aging Boleh Dipakai Mulai Umur Berapa? Cek 5 Produk Mulai Rp28 Ribuan
-
5 Rekomendasi Eye Mask Retinol untuk Atasi Kerutan di Sekitar Mata, Pas buat Usia 45-an