Suara.com - Sosok Denise Chariesta semakin dikenal publik, setelah dirinya terus membongkar mengenai hubungan istimewanya dengan suami seorang selebriti, berinisial RD.
Publik lantas menduga, jika inisial RD yang dimaksud Denise Chariesta ialah Regi Datau, seorang pengusaha yang juga merupakan suami dari Presenter Ayu Dewi.
Bungkamnya pasangan suami istri yang telah menikah selama 1 tahun itu seakan membuat Denise Chariesta semakin gencar buka-bukaan tentang kisahnya selama menjadi 'simpanan'.
Hal tersebut lantas membuat publik semakin penasaran tentang Denise Chariesta. Termasuk soal apa profesi Denise Chariesta sebenarnya dan dari mana sumber kekayaan Denise Chariesta? Perempuan yang awalnya dikenal karena konten viralnya di TikTok ini sebenarnya juga berprofesi sebagai pebisnis.
Denise Chariesta diketahui memiliki sejumlah usaha yang dijalaninya saat ini. Bahkan, ia juga lahir di tengah keluarga pebisnis. Lantas apa saja bisnis yang tengah digeluti perempuan berusia 31 tahun ini? Berikut daftarnya.
1.Denise Chariesta Pernah Berjualan di Tanah Abang
Perempuan berdarah Tionghoa ini mengaku jika mulai belajar berbisnis saat ikut berjualan di Tanah Abang bersama kakaknya. Kakak beradik ini harus bekerja karena kondisi perekonomian keluarganya, bahkan saat itu ia sempat putus sekolah di bangku SMA.
"Aku kerja sama kakakku di Tanah Abang jual baju, jadi kalau di Tanah Abang, ,baju, baju, baju' aku yang gitu. Jadi di situlah aku menemukan bakatku dagang, setelah aku ngomong gitu, orang pasti beli," ujar Denise Chariesta dikutip dari YouTube MAIA ALELDUL TV.
2. Terjun ke Bisnis Bunga
Baca Juga: Sebut Keromantisan RD dengan Istri hanya Pencitraan, Denise Chareista Masih Cemburu?
Setelah viral karena video TikTok sombongnya, Denise Chariesta mengaku senang karena bisa menjadi peluang marketing gratis untuk bisnis bunga miliknya, yang dinamakan Fleur De DC.
Bahkan saat itu, Denise Chariesta sempat diundang ke berbagai acara televisi sambil membawa rangkaian bunga karya tokonya. Kini toko bunga tersebut bisa dijumpai di pusat perbelanjaan Pacific Place.
3. Membuka Bisnis Coffee Shop
Selain memiliki bisnis toko bunga, Denise Chariesta juga mencoba peruntungan di industri kopi. Ia membuka sebuah coffee shop yang dinamakan DC Coffee. Untuk membuat produknya berbeda dari yang lain, ia menggunakan kemampuannya dalam hal rangkai merangkai.
Denise Chariesta membingkai produk kopinya dalam box sehingga terlihat lebih cantik. Bahkan menawarkan berbagai hampers yang bisa dipesan untuk berbagai perayaan.
4. Pemilik Salah Satu Klinik Kecantikan Athena
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar
-
5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Menyembuhkan Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan