Suara.com - Pakaian dalam berupa bra memang salah satu alat penunjang dalam berbusana. Dengan pilihan bra yang tepat, lekuk tubuh Anda akan semakin indah terlihat.
Namun, ada kalanya menggunakan bra justru membuat Anda merasa tidak nyaman. Terlebih model pakaian yang semakin beragam memang membutuhkan penyesuaian saat dipakai, tidak terkecuali pilihan bra.
Tips Berbusana Tanpa Bra
Dilansir dari laman Bella Tory, berikut tips yang akan membuat Anda merasa lebih nyaman saat memakai pakaian tanpa bra.
1. Pilih gaun dengan penyangga
Beberapa jenis gaun tidak membutuhkan bra karena sudah dilengkapi penyangga. Gaun dengan gaya halter-neck merupakan salah satu yang bisa Anda pilih.
Selain itu, gaun backless biasanya didesain untuk dikenakan tanpa bra. Dengan tipe gaun berpenyangga, Anda akan tetap nyaman meski tanpa menggunakan bra sungguhan.
2. Jahit cup bra ke dalam gaun
Jika Anda memiliki baju namun akan terlihat aneh dikenakan dengan bra, cobalah untuk menjahit cup bra ke dalamnya. Anda bisa menggunakan bra yang sudah tidak dipakai dan memotong talinya.
Baca Juga: BCL Pamer Perut Rata Sambil Pakai Sport Bra, Ternyata Juga Bisa Kencangkan Payudara
Pastikan bahwa Anda menjahit pada posisi yang tepat supaya payudara tetap terasa nyaman saat menggunakan baju yang Anda inginkan.
3. Pasties
Seiring dengan maraknya model pakaian yang akan membuat Anda kesulitan menggunakannya saat mengenakan bra, solusi cerdas berupa pasties pun muncul.
Pasties adalah penutup puting yang bisa Anda tempelkan ke payudara Anda sehingga puting tidak akan terlihat menonjol saat Anda tidak menggunakan bra. Ini dapat Anda gunakan di hampir semua jenis pakaian.
4. Menggunakan pakaian berlapis
Tips berbusana tanpa bra selanjutnya adalah menggunakan pakaian yang berlapis. Ini merupakan ide yang bagus jika Anda menyukai perpaduan antara kaos oversized dan sweater yang tidak terlalu tebal.
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
Terkini
-
Daftar PO Bus di Indonesia yang Memiliki Rute Surabaya - Jogja
-
7 Shade Bedak Terbaik untuk Kulit Sawo Matang agar Flawless Anti Abu-abu
-
4 Bedak SPF yang Bagus untuk Kulit Berminyak: Bebas Kilap, Harga Mulai Rp28 Ribuan
-
5 Serum Hyaluronic Acid Terbaik untuk Kulit Dehidrasi, Bikin Wajah Sehat dan Lembap
-
5 Rekomendasi Parfum Aroma Green Tea yang Segar untuk Mahasiswa, Harga Terjangkau
-
5 Rekomendasi Sepatu Slip On Lokal yang Murah dan Stylish, Nyaman Mulai Rp90 Ribuan
-
5 Rekomendasi Makeup Sachet yang Ringkas Dibawa Traveling, Praktis dan Hemat
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Lari Maraton yang Nyaman
-
5 Rekomendasi Parfum Aroma Kopi yang Tidak Bikin Pusing, Wangi Elegan Cocok Buat Siang dan Malam
-
5 Pilihan Sepatu Running Lokal Terbaik Mirip Salomon, Kuat di Segala Medan