Suara.com - Hari Raya Imlek atau Tahun Baru China dirayakan hari ini, Minggu (22/1). Menurut perhitungan kalender China, tahun 2023 termasuk dalam tahun kelinci air yang dimulai dari 22 Januari 2023 hingga 9 Februari 2024.
Sederet artis keturunan Tionghoa turut merayakan Imlek bersama keluarga mereka. Suara.com merangkum sejumlah potret para selebriti tersebut di bawa ini.
Namun di antara mereka, rupanya ada yang terpaksa merayakan Imlek dengan terbaring di rumah sakit. Siapa dia? Berikut potret para artis dalam merayakan Imlek 2023.
1. Gisella Anastaia
Memiliki paras oriental, Gisella Anastasia sebenarnya tidak memiliki darah Tiongkok dari orang tuanya. Meski begitu, Gisel tetap merayakan setiap Hari Raya Imlek. Seperti tahun ini, ia menemani anaknya Gempi yang tampil dalam perayaan Imlek di sekolahnya.
2. Glenn alinskie
Glenn Alinskie tetap kumpul keluarga saat malam tahun baru Imlek meski dirinya tengah dirawat di rumah sakit. Tak diketahui sakit yang dialami suami Chelsea Olivia tersebut. Pada unggahan Instagram story, nampak Glenn dikelilingi oleh istri, anak, serta orang tua dan saudaranya yang hadir di kamar rawat di rumah sakit.
3. Sandra Dewi
Sandra Dewi memang selalu nampak kompak dengan keluarga kecilnya pada setiap perayaan. Termasuk juga saat Imlek. Sandra Dewi memakai baju tradisional China dan berwarna senada dengan suaminya, yakni merah yang diyakini membawa keberuntungan dalam tradisi China. Sementara kedua anak laki-lakinya memakai kaus putih dengam desain serupa.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Semarang Hari ini Minggu, 22 Januari 2023: Tahun Baru Imlek dan Hujan Lebat
4. Edric Tjandra
Presenter Edric Tjandra tak pernah abses dalam membagikan potrer keluarganya saat perayaan Imlek. Tahun ini, ia memakai baju tradisional China berwarna hijau, kembaran dengan sang istrinya. Anak perempuannya juga terlihat menggemaskan dengan menggunakan gaun bunga. Edric bahkan melakukan sesi foto khusus untuk Imlek dengan latar belakang bunga merah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Keluarga Tahan Banting Anti Mogok, Mulai Rp 60 Jutaan
- Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka? Ratusan Siswa SMAN 1 Yogyakarta Keracunan Ayam Basi
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Muncul Dugaan Kasus Trans7 vs Ponpes Lirboyo untuk Tutupi 4 Kasus Besar Ini
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
-
Kabar Gembira! Pemerintah Guyur BLT Ekstra Rp30 T, 17 Juta Keluarga Baru Kebagian Rezeki Akhir Tahun
Terkini
-
4 Cara Pesan Tiket Kereta Api Online Lewat HP Tanpa Harus Antre di Stasiun
-
5 Rekomendasi Parfum Lokal yang Sering Dipakai Pramugari, Wanginya Segar dan Tahan Lama
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Pengguna Kereta: Ampuh Halau Sinar UV, Mulai Rp40 Ribuan
-
Eau de Parfum Dipakai di Mana? Ini Tips Wangi Tahan Lama dan Rekomendasi Parfumnya
-
Siapa Pemilik Shandika Widya Cinema? PH Xpose Uncensored Trans7 yang Senggol Pesantren
-
Kompor di Dapur Sarwendah Merek Apa? Harganya Disebut Tembus Rp1 Miliar
-
5 Rekomendasi Face Mist Penyegar Wajah Saat Naik Kereta: Ringan, Praktis, dan Anti Kusam!
-
Apakah Flek Hitam Bisa Hilang? Ini Rangkaian Skincare yang Bisa Jadi Solusi
-
6 Rekomendasi Parfum Awet untuk Traveling: Segar, Ringkas, dan Anti Luntur Saat Terkena Keringat
-
Jangan Skip Pakai Sunscreen, Ini 5 Cara Menghilangkan Flek Hitam di Tangan