Suara.com - Penampilan baju lebaran Sophia Latjuba membuat netizen salah fokus karena alih-alih menggunakan baju sarimbit, perempuan berusia 52 tahun itu malah menggunakan sarung.
Momen ini diabadikan ibu Eva Celia itu di akun instagram pribadinya, dilihat suara.com, Sabtu (29/4/2023). Terlihat mantan istri Indra Lesmana itu menggunakan sarung motif kotak-kotak berwarna cerah.
"May the spirit of Ramadan stay with you throughout the year. Wishing you a happy Eid al-Fitr!," tulis @sophia_latjuba88.
Sarung yang dikenakan Sophia juga cukup unik karena memberikan kesan kristal, padahal hanya bermodalkan motif di antara parttern kotak-kotak warna warni itu.
Selain itu atasan yang dikenakan Sophia Latjuba bukanlah baju mewah, melainkan hanya sebuah blouse putih lengan pendek, yang membuat kulit kuning langsatnya terekspos.
Menariknya, meski menggunakan sarung yang digulung asal dan terlihat membuat ibu dua anak itu nyaman. Bahkan perempuan kelahiran Berlin, Jerman pada 8 Agustus 1970 itu tetap cantik dan mempesona dengan hairstyle ekor kuda serta rambut yang lebih hitam legam.
Untuk makeup, ia tidak pilih menggunakan riasan natural dan flawless tapi tampil lebih berani dengan makeup bold dengan garis dan kontur wajah lebih tegas.
Sarung merupakan sepotong kain lebar yang dijahit pada kedua ujungnya sehingga berbentuk seperti pipa atau tabung.
Adapun sarung menurut catatan sejarah, sarung berasal dari Yaman. Di negeri itu sarung biasa disebut futah. Sarung juga dikenal dengan nama izaar, wazaar atau ma'awis. Masyarakat di negara Oman menyebut sarung dengan nama wazaar.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Merk Kain Sarung Terbaik untuk Pria Lengkap dengan Harganya
Sarung sudah menjadi warisan budaya yang mengakar di antara masyarakat Indonesia. Presiden Joko Widodo dan para santri juga kerap kali mengenakan sarung dalam berbagai kesempatan. Hal itu karena sarung dinilai sebagai kekayaan budaya yang tidak dimiliki bangsa dan negara lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Menu Sarapan Rendah Gula yang Cocok untuk Program Diet Harianmu: Praktis, Kenyang Lebih Lama
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis