Suara.com - Kabar perselingkuhan kembali datang dari rumah tangga selebriti. Dahlia Poland secara mengejutkan membongkar chat mesra yang diduga milik sang suami, Fandy Christian untuk seorang wanita yang ia panggil 'Cha'.
Dahlia Poland membagikan tangkapan layar isi percakapan mesra itu di Instagram Story miliknya. Fandy Christian dan wanita tersebut terlihat saling mengungkapkan rasa sayang dan dukungan satu sama lain dalam isi percakapan tersebut.
"Makasih banget kamu udah peduli udah sayang sama aku. Thanks a lot. Nggak bawel nggak ikut campur. You make me feel better dan tadi bisa aku nahan dan diem saja depan banyak orang. Aku sayang kamu," tulis orang yang diduga Fandy dalam isi percakapan tersebut yang dikutip dari Instagram Story Dahlia Poland pada Senin (15/5/2023).
"I love you fan, makasih sudah perhatiin & dengarin aku hehehehe," balas wanita yang belakangan diduga sebagai Andi Annisa Iasyah, lawan mainnya di sebuah sinetron.
Dahlia Pohan pun juga menandai akun @andiaansyah. Bahkan panggilan 'My Weekdays' dari wanita tersebut untuk Fandy Christian jadi bahan olok-olokan wanita 26 tahun itu di unggahannya.
"My weekdays ceunah, soalnya minggu libur. Amazing sekali kalian," tutur Dahlia Poland.
"Bravo @andiaansyah ," tulis dia.
Dahlia lantas berujar mungkin saja Andi Annisa Iasyah sedang mendalami peran di sinetron.
"Mendalami peran mungkin," tambah dia dalam postingan selanjutnya.
Baca Juga: Profil Dahlia Poland, Ibu 3 Anak yang Posting Bukti Perselingkuhan Fandy Christian
Tentu saja banyak warganet menyayangkan permasalahan yang terjadi di antara keduanya. Mereka bahkan menyebut sederet pengorbanan Dahlia Pohan saat dinikahi Fandy Christian pada 2015 lalu.
Lantas apa saja pengorbanan yang dimaksud? Berikut sederet yang Suara.com rangkum.
1. Menikah Muda Saat Usianya 18 Tahun
Aktris kelahiran 1997 tersebut mulai tak terlihat di dunia akting usai menikah dengan Fandy Christian pada 24 November 2015.
Saat itu, Dahlia masih berusia 18 tahun, usia yang terbilang cukup muda bagi seorang wanita untuk berumah tangga.
2. Memiliki Tiga Anak di Usia 26 Tahun
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis