Suara.com - Kisruh orang ketiga dalam rumah tangga musisi Virgoun dan Inara Rusli menjadi sorotan sampai saat ini. Terlebih, mantan personel girl band Bexxa ini akhirnya buka-bukaan soal hubungannya dengan ayah dari tiga anaknya tersebut di YouTube dr Richard Lee baru-baru ini.
Bersama ustaz Derry Sulaiman, Inara Rusli menceritakan pengkhianatan yang dialaminya selama ini oleh suaminya Virgoun. Menurut wanita 30 tahun tersebut, suaminya terang-terangan ingin bersama wanita lain.
"Dia pengen sama cewek itu, sampe beli cincin," kata Inara seperti yang Suara.com kutip pada video yang diunggah akun TikTok @selaludiberkati0, Senin (22/5/2023).
Mengomentari hal tersebut, Ustaz Derry Sualaiman pun mengungkap jika saat ini, Virgoun mungkin tengah tergila-gila pada wanita tersebut. Ia mengungkap hal ini memang akan dirasakan oleh mereka yang menikmati perkara haram di luar sana.
"Siapa saja yang menikmati perkara haram di luar rumahnya maka Allah akan mencabut atas kenikmatan perkara yang halal di rumahnya," pungkas dia.
Ustaz Derry menjelaskan, jika seorang suami berselingkuh dan berzinah di luar, maka ia tidak akan merasakan lagi kenikmatannya bersama istrinya.
"Kalau orang berselingkuh, berzinah di luar maka rezekinya yang halal, istrinya yang tadinya nikmat enak jadi nggak enak, dicabut Allah rasa nikmat itu maka dibilang hilang rasa," ucap dia lagi.
Sepertu diketahui, Virgoun memang sempat memberikan klarifikasi terkait dugaan perselingkuhan yang dituduhkan sang istri padanya. Ia mengakui jika hal ini memang salahnya karena perlahan rasa cintanya pada sang istri luntur. Namun, ia tak segera bicara dan justru mencari kesenangan di luar.
"Yang jelas perasaan sayang itu pernah ada dan sungguh-sungguh ada, dan saya menyesal karena tidak tegas dan tidak jujur serta berani untuk menyatakan dan mengungkapkan kenapa rasa itu bisa sampai hilang," tutur Virgoun dengan nada bicara yang mulai bergetar.
Baca Juga: Inara Rusli Sebut Virgoun Sempat Menawarkan untuk Berpoligami
Berita Terkait
-
Rela Masuk Islam Demi Bersama Inara Rusli, Ibunda Virgoun Sindir Rasa Cinta Anaknya Melebihi Segalanya
-
Ibu Virgoun Nyinyiri Inara yang Pernah Minta Putranya Cebokin Anak: Dia Tahu Enggak Sih Seniman Itu..
-
Sindir Pelakor! Ini Jawaban Inara Rusli Saat Ditanya Terkait Selingkuhannya Virgoun yang Kalah Cantik
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat