Suara.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) baru-baru ini menjadi perbincangan karena kedapatan menyambangi sebuah bioskop di salah satu mall di Bogor, Jawa Barat untuk menyaksikan film Fast X.
Momen ini terekam oleh warganet dan diunggah di banyak akun media sosial. Dalam video tersebut, Presiden Jokowi tampak didampingi istrinya, Iriana Jokowi dan rombongan Paspampres yang menjaganya.
Dalam kesempatan ini, Presiden Jokowi terlihat menggunakan sweater turtle berwarna hijau tua dengan celana panjang hitam. Sementara Iriana Jokowi tampak nyaman dengan sweatshirt ungu dan celana panjang hitam, yang dilengkapi dengan hijab berwarna pink.
Ia juga terlihat menyapa banyak pengunjung yang hadir dan meladenin beberapa warga yang ingin foto bareng dengannya. Tentu saja banyak orang memuji apa yang dilakukan Presiden Jokowi.
Alih-alih menyewa satu studio atau menyaksikannya di bioskop yang lebih private dan premium, orang nomor satu di Indonesia itu justru nyaman berbagi bioskop dengan pengunjung lainnya.
Meski terlihat sederhana, namun sebenarnya hal tersebut justru berbanding terbalik dengan penampilan casual Iriana Jokowi. Ternyata, Ibu Negara tampak mengenakan busama dan tas dari brand mewah asal Prancis.
Sweatshirt ungunya, berasal dari brand Louis Vuitton, dengan series Long Sleeved LV Intarsia Signature Pullover yang menurut situs Buyma dibanderol dengan harga 2.347 USD atau Rp35,1 jutaan.
Sementara tas yang ditenteng Iriana Jokowi, diduga merupakan brand keluaran Chanel dengan tipe CC Chain Drawstring Bucket Bag Quilted
Lambskin Small. Tas ini memiliki harha yang bervariasi tergantung ukurannya.
Baca Juga: CEK FAKTA: Gelar Habibnya Dicopot, Bahar bin Smith Ngamuk-Ngamuk
Untuk ukuran small, dalam situs Rebag, harganya 2.295 USD atau Rp34,3 jutaan, sementara ukuran yang lebih besar, berdasarkan situs 1stdibs, harga bekasnya dijual mencapai 3.365 USD atau Rp50,3 jutaan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
-
6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
-
Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya