Suara.com - Puraa-pura orgasme alias fake orgasm merupakan salah satu fenomena yang bisa terjadi saat Anda bercinta dengan pasangan. Jadi penasaran, kira-kira apa ya alasan perempuan memalsukan orgasme?
Dijelaskan Psikolog Klinis Dewasa, Inez Kristanti 53 hingga 58 persen perempuan pernah berpura-pura klimaks atau lakukan fake orgasm, yang dinilai tidak ada manfaatnya.
"Yang jelas nih perempuan-perempuan, nggak ada untungnya pura-pura lagi. Kita nggak dapet enak, pasangan kita juga nggak belajar gimana caranya," ujar Inez melalui konten edukasi yang diunggah pada 8 Mei 2023.
Berikut 3 alasan umum istri pilih pura-pura orgasme, yang harus jadi perhatian suami saat berhubungan seks:
1. Jaga Harga Diri Pasangan
Istri kerap rela tidak merasa puas di atas ranjang, untuk menghargai suaminya. Salah satunya, agar suami tidak tersinggung karena tidak bisa memuaskan istrinya.
"Takutnya kalau kita nggak dapet, dia bakal mikir kalau dia kurang jago!," papar Inez.
2. Pengen Cepat Selesai
Tubuh istri yang sudah lelah beraktivitas seharian dari mulai bekerja, mengurus anak hingga membersihkan rumah, membuat mereka kerap tidak memperhatikan diri sendiri.
Termasuk haknya untuk mendapatkan kepuasan di atas ranjang saat berhubungan intim dengan suami.
"Alias mainnya udah kelamaan, udah keburu ngantuk dan capek," kata Inez.
3. Merasa Insecure
Beberapa perempuan atau istri takut suami melihat dirinya aneh, karena tidak bisa merasakan kenikmatan seksual. Sehingga pilih berteriak, menjerit atau bahkan mendesah hanya agar terlihat seperti sudah orgasme di mata suami
"Takut pasangan lihat ada yang aneh dalam diri kita, dan malah cari di tempat lain (selingkuh)," tutup Inez.
Melansir Womens Health Mag, Seksolog Klinis Kat van Kirk menemukan lebih dari 80 persen perempuan memalsukan orgasme di beberapa titik saat berhubungan seksual dengan pasangannya. Bahkan 40 persen perempuan lakukan orgasme palsu rutin.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
-
Menkeu Purbaya 'Semprot' Bobby Nasution Cs Usai Protes TKD Dipotong: Perbaiki Dulu Kinerja Belanja!
-
Para Gubernur Tolak Mentah-mentah Rencana Pemotongan TKD Menkeu Purbaya
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
Terkini
-
Viral Tren "Rp10.000 di Tangan Istri yang Tepat", Bagaimana Cara Menghadapi Suami Pelit?
-
Siapa Saja Selebriti yang Disebut 'Bocah Kosong'? Ini Profil Lengkap Meyden, Vior, dan Chateez
-
Seberapa Kaya Meyden Bocah Kosong? Bantah Hamil usai Diam-diam Nikah
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Flek Hitam Usia 50 Tahun, Atasi Garis Penuaan
-
Biodata dan Agama Meyden Bocah Kosong, Ternyata Sudah Nikah Sejak Agustus
-
Pernah Mimpi Ular? Ini Makna Tersembunyinya Menurut Primbon Jawa dan Tafsir Islam
-
Ini 4 Shio Perempuan Paling Cantik, Pesonanya Bikin Orang Gampang Jatuh Hati
-
Meyden dan Hengky Pacaran Berapa Tahun? Diam-Diam Sudah Menikah 2 Bulan Lalu
-
Gagal Daftar Magang Kemnaker 2025? Solusi Notifikasi Merah 'Tidak Memenuhi Syarat'
-
Apa Hubungan Dedi Mulyadi dan Yai Mim? Turun Gunung Tangani Konflik dengan Sahara