Suara.com - Pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha tuai banyak kontroversi. Pasalnya, selain pernikahan yang dinilai terlalu cepat, kini warganet menyoroti sikap Azizah Salsha.
Dalam unggahan video Tiktok akun @msrx10 memperlihatkan Azizah Salsha yang jarang mengunggah ulang alisa me-repost postingan foto-foto pernikahannya dengan Prama Arhan. Sementara dalam Instagram Pratama Arhan, terlihat beberapa kali me-repost foto-foto pernikahannya.
Tidak hanya itu, beredar juga video Azizah Salsha yang diduga menolak gandengan tangan Pratama Arhan. Bahkan, disebutkan kalau dalam Instagram Azizah Salsha juga masih ada foto sang mantan. Hal ini membuat warganet menilai kalau Azizah Salsha belum benar-benar ingin menikah. Bahkan, pernikahan tersebut juga dinilai hanya terpaksa.
“Gua bingung si cewek sama sekali gak up apapun,” tulis salah seorang warganet di kolom komentar.
“Kayak belum siap nikah, mereka saling follow juga enggak,” komentar akun lainnya.
“Gua juga mikirin itu tadi, nih cewek sebenarnya beneran gak sih nikah sama Arhan,” sahut akun lainnya.
“Kayak dijodohin jadi terpaksa terus belum siap nikah, soalnya sulu gua malah abis nikah bucin banget,” tulis akun lainnya.
Berbicara mengenai seseorang yang belum siap menikah sendiri pada dasarnya bisa terlihat dari tanda-tandanya. Melansir Bonobology, berikut beberapa tanda seseirang belum siap untuk menikah.
1. Tidak sinkron dengan pasangan
Baca Juga: Reaksi Pratama Arhan Saat Ditodong Segera Punya Momongan Jadi Sorotan
Mereka yang terpaksa menikah dan sebenarnya belum siap, biasanya akan terlihat dari gerak-geriknya. Mereka akan tidak sinkron dengan pasangannya. Bahkan, ada banyak ketidakcocokan yang ditemukan dengan pasangan.
2. Fokus pada karier
Mereka yang belum siap menikah biasanya akan fokus pada karirnya. Hal ini membuat mereka lebih fokus ke karir dibanding pasangannya.
3. Belum melupakan masa lalu
Tanda seseorang belum siap menikah biasanya masih suka teringat masa lalu. Hal ini membuatnya terus terbayang-bayang akan masa lalunya.
4. Pernikahan menjadi keharusan dan bukan kebutuhan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
5 Sabun Cuci Muka Low pH untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bikin Kulit Tetap Lembap
-
6 Shio Paling Beruntung pada 17 Januari 2026, Keuangan dan Nasib Cerah
-
5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
-
Komitmen Inovasi dan Layanan Sosial, Widya Esthetic Clinic Sabet Penghargaan Bergengsi
-
Inovasi Pakan Kuda Antar Japfa Menangkan Penghargaan di Indonesia Rising Stars Awards 2026
-
Hari Ini Jumat Terakhir Bulan Rajab, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
4 Sampo Mengandung Ginseng untuk Mengembalikan Warna Hitam Rambut, Mulai Rp18 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Meratakan Warna Kulit agar Wajah Bebas Kusam dan Belang
-
5 Produk Lokal yang Aman untuk Hindari Salah Pilih Skincare di Usia 50 Tahun ke Atas
-
4 Sampo Mengandung Urang-aring untuk Menghitamkan dan Menyuburkan Rambut