Suara.com - Istri Opick, Bebi Silvana buka-bukaan mengenai rumah tangganya oleh sang penyanyi religi tersebut. Kini, ia mengaku sudah tak lagi tinggal bersama sang suami lagi.
Bebi Silvana mengatakan jika sudah sebulan ia minggat dari rumah Opick, dan kini memilih menetap di rumahnya di Bandung, Jawa Barat.
"35 hari sudah aku lalui hari-hari di rumahku sendiri, di Bandung. Kami sudah berpisah dan pergi sesuai dengan keinginan mereka," kata Bebi Silvana di Instagram Story, Rabu (30/8/2023).
Bahkan, ia sampai menyewa 4 truk untuk membawa semua barangnya daru rumah yang telah 5 tahun ia tempati sejak menikah dengan Opick.
Lantas apa yang melatarbelakangi kemarahan Bebi Silvana dengan suaminya, dan bagaimana perjalanan keduanya hingga memutuskan menikah? Berikut fakta hubungan Bebi Silvana dan Opick seperti yang Suara.com rangkum.
1. Berawal dari Curhat
Wanita berhijab tersebut mengatakan jika hubungannya dengan Opick berawal dari curhatan. Bebi Silvana yang menjabat sebagai sekretaris jenderal atau sekjen saat itu menanggapi masalah yang sedang dihadapi Opick.
"Saya ngefans sama dia. Ya ngefans lalu perkenalan kita di salah satu asosiasi artis Indonesia, kebetulan saya jadi sekjen di situ dan dia perlu, saya tanyalah di situ. Iya mungkin berawal dari curhat," ungkap Bebi kala itu.
2. Opick melamar Bebi saat pertemuan ketiga
Baca Juga: Sebelum Minggat dari Rumah Opick, Bebi Silvana Ngaku Dapat Kiriman Santet
Pelantun Tombo Ati itu langsung melamar Bebi di pertemuan ketiga mereka. Namun saat itu, mereka masih merahasiakan mengenai rencana pernikaham mereka, meski sudah melangsungkan lamaran.
Namun, saat ity Opick tidak poligami, karena istri pertama Opick, Dian Rositaningrum, menggugat cerai karena alasan tak ingin dipoligami. Sementara istri keduanya, Wulan Mayangsari, diketahui meninggal dunia saat melahirkan anaknya.
3. Menikah 2018 silam dengan nuansa islami
Lima bulan resmi bercerai dengan Dian, Opick memutuskan menikah lagi untuk yang ketiga kalinya.
Resepsi pernikahan Opick dan Bebi berlangsung pada 17 Desember 2018 lalu di Hotel Aryaduta, Bandung. Nuansa Islami kental dalam gelaran acara mereka, bahkan pelaminannya berbentuk kubah masjid.
4. Pernah minggat dari rumah
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Pevita Pearce Pancarkan Aura Kebebasan dengan Koleksi SAYA 'Solara' dan Rambut Berkilau di JFW 2026!
-
Maudy Ayunda Bikin JFW 2026 Meleleh! Ini Rahasia Senyumnya yang Bikin Semua Terpukau
-
Terpopuler: Anak Purbaya Viral Sindir Gibran hingga 4 Bansos Cair November 2025
-
6 Shio Paling Beruntung 3 November 2025: Rezeki Melimpah, Keuangan Lancar
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!