Suara.com - Beberapa zodiak mungkin kesulitan mengungkapkan keinginannya dalam situasi konflik karena mereka sangat terikat dengan emosi. Apabila kebutuhannya tidak terpenuhi, justru semakin mengarah pada keterputusan.
Hal ini mungkin membuat mereka merasa kehilangan kontak dengan pasangannya. Juga mungkin mengalami gesekan dalam ikatan yang sepertinya semakin bertambah seiring berjalannya waktu.
Dikutip dari PinkVilla, berikut lima zodiak yang kesulitan mengomunikasikan kebutihannya dalam suatu hubungan.
1. Taurus
Zodiak Taurus cenderung terlalu bergantung pada pasangannya, namun mereka akan berusaha keras untuk mencari keseimbangan dalam hubungan dengan sering mengesampingkan kebutuhan dan keinginan mereka sendiri. Untuk menghindari kehilangan hubungan akibat tindakan apa pun, mereka biasanya menyembunyikan keinginannya. Mereka lebih menyukai stabilitas dan sangat takut untuk meminta terlalu banyak dari pasangannya.
2. Cancer
Mirip dengan kulit terluar kepiting yang keras dan membatasi untuk dibobol oleh siapa pun, tanda zodiak ini merasa sulit untuk mengomunikasikan kebutuhannya dan menahannya begitu lama sehingga mereka mulai merasa tidak nyaman. Hal ini mungkin berasal dari kerinduan mereka akan hubungan emosional dan rasa aman. Namun penting untuk diketahui bahwa ketika kebutuhannya tidak terpenuhi karena ekspektasi yang tidak terucapkan, mereka mungkin akan merasakan kekecewaan atau frustrasi.
3. Virgo
Virgo konstruktif dengan pandangannya. Namun, tanda zodiak ini sering kali menutup mulut saat harus terbuka tentang apa yang mereka butuhkan dalam suatu hubungan. Tanda ini mengungkapkan kasih sayang dan pengabdian yang intens kepada orang yang mereka sayangi. Juga termasuk individu yang sangat perhatian serta tidak ingin menimbulkan ketidaknyamanan atau konflik. Akibatnya, mereka menyembunyikan emosinya agar tidak menyakiti pasangannya.
Baca Juga: Malas Mengikuti Perkembangan Zaman, Ini 5 Zodiak yang Paling Kuno
4. Scorpio
Meskipun jatuh cinta adalah satu hal, mengungkapkan cinta atau perasaan juga jadi hal lain bagi Scorpio. Dia terkadang menghadapi kesulitan dalam menyuarakan perasaannya. Mereka pasti memiliki tuntutan emosional dalam hubungan, tetapi mereka tidak selalu yakin bagaimana mengungkapkannya. Mereka justru mengekspresikan emosi melalui tindakan atau perilaku. Misalnya, mereka mungkin memilih untuk diam saat menghadapi suatu situasi atau menjadi kesal terhadap pasangannya daripada membicarakannya dengan pasangannya.
5. Libra
Libra menghargai perdamaian dan harmoni di atas segalanya, dan mereka mungkin berusaha keras menghindari segala bentuk konfrontasi atau perselisihan. Akibatnya, mereka mungkin menekan kebutuhan dan keinginannya untuk menjaga hubungan tetap harmonis, meski harus mengorbankan kebahagiaannya sendiri. Libra juga memiliki keinginan kuat untuk menyenangkan orang lain dan membahagiakan mereka.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
9 Rekomendasi Sunscreen yang Halal dan Wudhu Friendly, Cocok untuk Muslimah Aktif
-
Terpopuler: Jalan Terjal Calon Raja Keraton Solo Gusti Purbaya hingga Zodiak Paling Hoki
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas New Balance Harga Rp100 Ribuan untuk Pelajar
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus