Suara.com - Seks bisa menjadi sangat membosankan jika pasangan hanya melakukan hal yang sama berulang kali tanpa pernah ada improvisasi apa pun. Kebosanan akan hubungan seks yang dibiarkan terus menerus pada akhirnya bisa berdampak terhadap kenikmatan hubungan itu sendiri.
Penyebab bosannya bercinta dengan pasangan sebenarnya bisa jadi banyak penyebabnya, tapi terkadang jarang disadari. Seperti dikutop dari Times of India, berikut lima perilakuan sederhana yang bisa bikim hubungan seks membosankan.
1. Hanya fokus pada hubungan intim
Banyak pasangan yang melakukan kesalahan ini dan akhirnya menghancurkan kehidupan seks mereka sendiri. Berkonsentrasi hanya pada orgasme dan bukan pada proses seks dapat dengan mudah membuat keintiman itu malah jadi membosankan.
Padahal pasangan penting untuk saling menyentuh dan mengeksplorasi tubuh masing-masing serta melibatkan emosi saat sedang bercinta.
2. Membandingkan tubuh dan 'cara main' pasangan
Jangan pernah membandingkan pasangan dengan mantan atau bahkan yang ada di film bokep karena hal ini hanya akan menambah rasa tidak aman dan kemudian menimbulkan kebencian. Bahkan jika melakukan itu dicampuri dengan perasaan marah, tidak hanya bisa menghancurkan kehidupan seks tetapi juga hubungan rumah tangga.
3. Tidak peduli dengan kondisi pasangan
Jika salah satu pasangan sedang stres, pasangan lainnya malah terkesan cuek. Alih-alih menanyakan kesejahteraannya, tapi malah bertanya untuk mengajak lakukan hubungan seksual. Tindakan itu justru akan membuat pasangan gelisah juga menambah kebenciannya terhadap pasangan dan terutama seks. Sebab orang yang stres akan selalu lari dari seks. Pastikan keduanya memiliki jadwal yang jelas, dan ada waktu untuk berhubungan seks dan itu akan membantu menghilangkan kebosanan saat berhubungan seks.
4. Hanya melakukan sedikit posisi tanpa pernah improvisasi
Posisi seks sangat menentukan tingkat kepuasan bercinta. Melakukan posisi yang sama setiap saat dan menggunakan teknik yang sama seperti rutinitas, hanya akan menimbulkan kejenuhan. Pada akhirnya jadi merasa bosan dengan seks. Bila masih bingung perlu memulai posisi baru seperti apa, bisa mulai dari memakai mainan seks.
5. Lakukan role play
Perkenalkan juga role play dalam kehidupan seks. Tidak ada yang perlu mengetahuinya kecuali bersama pasangan. Saat berhubungan seks, sangat penting untuk menjaga kontak mata dengan pasangan saat melakukan penetrasi. Jangan hanya melakukannya karena tidak ada kesenangan. Berciuman sedikit, saling menyentuh dan berpegangan, semuanya sangat penting.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya
-
10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
-
6 Rekomendasi Serum Retinol untuk Pekerja Malam, Lawan Penuaan Meski Kurang Tidur
-
Cara Mudah Cek BPOM Kosmetik Pakai Barcode, Pastikan Produkmu Aman dan Asli!
-
8 Bahan Berbahaya dalam Kosmetik Temuan BPOM: Dari Merkuri hingga Pewarna Karsinogenik
-
Apakah Sunscreen Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasi yang Punya Kandungan Pencerah
-
BPOM Larang 2 Produk Pinkflash Mengandung Pewarna K10 dan Acid Orange, Ini Bahayanya untuk Kesehatan