Suara.com - Kebucinan Pratama Arhan kepada istrinya Azizah Salsha juga kerap jadi perbincangan para pemain Timnas Sepakbola Indonesia. Salah satu pemain Timnas Rafael Struick ungkap pendapatnya tentang tingkat kebucinan Arhan kepada sang istri.
Opininya itu terungkap dalam sesi wawancara Tanya-Tanya Timnas yang beredar di TikTok.
"Menurutmu seberapa cinta Arhan kepada istrinya?" demikian pertanyaan dari konten tersebut, dikutip dari tayangan video dari akun TikTok @Pratama_Bola, Minggu (15/10/2023).
Pemain keturunan Indonesia Belanda itu menjawab kalau Arhan sangat terlihat menyayangi istrinya. Apalagi ketika pemain Tokyo Verdy itu membuat postingan khusus di Instagram ketika Azizah Salsha ulang tahun.
"Saya melihat di Instagram, di unggahan terbarunya, saya melihat banyak cinta. Jadi ya (kasih love sign ke Arhan)," kata Rafael. Jawaban itu pun langsung mengundang gelak tawa dari pemain Timnas lainnya yang berada di belakang kamera.
Diketahui, Pratama Arhan telah mengunggah sepuluh foto ke Instagram yang memamerkan kebersamaan dirinya dengan Azizah Salsha selama di Jepang. Potret tersebut menjadi yang pertama kali diunggah ke publik oleh Arhan pasca pernikahannya dengan Azizah Salsha pada 20 Agustus lalu.
Tak heran kalau postingan itu pun bikin heboh publik sampai telah disukai lebih dati 4,9 juta akun serta komentar mencapai 250 ribu kali. Padahal, Arhan juga hanya menuliskan caption singkat pada postingan tersebut.
"Your day, today :)," tulis Arhan dengan menambahkan emoticon hati berwarna putih pada akhir tulisannya.
Meski tidak pernah pamer kemesraan lewat akun media sosial masing-masing, namun kebersamaan pasangan itu kerap disebar oleh teman-teman juga penggemar mereka. Arhan sendiri tak segan menunjukan perasaan cintanya kepada Azizah Salsha saat sedang bertanding dengan Timnas Indonesia. Aksi beraninya itu yang membuat atlet asal Blora tersebut jadi diberikan label bucin oleh netizen.
Baca Juga: Tak Sepolos Wajahnya, Azizah Salsha Terciduk Punya Tatto Tanggal Lahir Mantan?
Berita Terkait
-
Viral Egy Maulana dan Asnawi Parodikan Azizah Salsha dan Pratama Arhan Bucin di Tempat Tidur, Netizen Auto Gemas!
-
Ibu Azizah Salsha Ogah Muncul di Vlog Anaknya karena Takut Ain, Quraish Shihab Beri Contoh Efek Nyata: Bisa Pingsan!
-
Harga Outer Azizah Salsha Nonton Pratama Arhan Tanding Jadi Sorotan, Tembus Jutaan Rupiah Gak Ya?
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Mau Cari Inspirasi Bisnis Kuliner? Pameran Makanan dan HoReCa Bakal Hadir Akhir 2026
-
Tak Keluar Rumah, Tetap Berpenghasilan: Cara Ibu Rumah Tangga Jadi Mandiri Finansial
-
Hemat Nonton Konser Padi Reborn 2026, Ada Diskon Tiket hingga Rp 200 Ribu
-
Tips Jitu Berburu Barang Branded Preloved Agar Tidak Nyesel Pulang Belanja
-
Update Cara Cek Desil Bansos Lewat HP 2026, Pantau PKH BPNT Kapan Cair
-
LPDP Vs Beasiswa Unggulan 2026, Mana yang Paling Worth It? Cek Benefit dan Syarat Terbaru!
-
5 Rekomendasi Tinted Sunscreen Hilangkan Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Moisturizer yang Mengandung Panthenol untuk Memperkuat Skin Barrier
-
5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
6 Shio yang Diprediksi Mendapat Keberuntungan dan Kemakmuran pada 24 Januari 2026