Suara.com - Aaliyah Massaid yang tengah dirumorkan memiliki hubungan dengan Thariq Halilintar mengungkap jika dirinya juga memiliki impian untuk menikah muda.
Bahkan, keinginan tersebut pernah disampaikannya pada sang sahabat Aurel Hermansyah, yang juga menikah saat usianya masih berusia 22 tahun.
"Impian kita sih ya dari dulu. Kalo memang itu jalannya ya pengen," pungkas Aaliyah Massaid saat berbincang dengan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar seperti yang Suara.com kutip di YouTube-nya, Senin (23/1p/2023).
Aaliyah Massaid pun blak-blakan alasannya ingin segera memiliki keluarga sendiri. Rupanya ia merasa sangat mendambakan keluarga yang utuh, hal yang tidak pernah ia rasakan sejak kecil.
"Kayanya karena satu bisa juga karena kita tuh pengen mempunyai keluarga sendiri krn kita tidak bisa mendapatkan itu pas kita kecil gitu," kata wanita 21 tahun itu.
Seperti diketahui, orangtua Aaliyah Massaid, Adjie Massaid dan Reza Artamevia memang memutuskan bercerai pada 2004 silam, di saat usia putri kecilnya itu masih menginjak usia 2 tahun.
Tak jika Aaliyah Massaid tak mengingat betul bagaimana bahagianya memiliki keluarga yang utuh, meski ia memiliki hubungan yang baik dengan ibu sambungnya, Angelina Sondakh.
"Karena aku tuh nggak pernah sempat merasakan daddy dan ibu bareng pokoknya sesadar kehidupan mereka udah pisah gitu," tambahnya lagi.
Oleh karema itu, ketika beranjak dewasa seperti sekarang, Aaliyah Massaid terlalu mendampakan memiliki keluarga utuh, salah satunya adalah dengan menikah muda.
Baca Juga: Fuji Curhat Lelah Dipermainkan Bak Boneka, Langsung Dianggap Gagal Move On dari Thariq Halilintar
"Jadi kayanya tuh diri kita pas kecil tuh pengenim keluarga kayak pengen membuat hal yang utuh yang kita tidak bisa dapetin pas kita masih kecil," pungkasnya.
Senada dengan Aaliyah Massaid, rupanya Thariq Halilintar juga memiliki impian serupa. Pasalnya, ia sangat terinspirasi oleh sang kakak, Atta Halilintar yang semakin terlihat bahagia setelah menikah. Hal ini ia sampaikan dalam kesempatan berbeda saat podcast bersama Ashanty.
"Salah satu impian besarku adalah mempunyai keluarga kecil. Iya ngeliat Bang Atta tuh happy banget. Bang Atta sekarang tuh kayak Bang Atta yang happy banget. Sama kaya ngeliat kakak, kakak tuh kakak yang happy banget gitu," ucap Thariq.
Tentu saja hal ini langsung mendapatkan perhatian dari banyak warganet. Mereka mengatakan jika pantas saja Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar langsung klop, karena keduanya memang memiliki mimpi yang sama.
"Yaa Allah… aal yg dr kecil udh di timpa bertubi2 cobaan & ujian, semoga Allah hadirkan kebahagiaan buat aal sesegera mgkn yaa neng," kata @anaxxxx.
"Cocok udh ini mah pengen punya keluarga kecil yg bahagia moga kalian bener jodoh ya kaya bang Atta n mamah Nur. amiin," ucap @finxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan