Suara.com - Raline Shah saat ini tengah jadi sorotan karena dituding bela zionis Israel. Tapi terlepas dari itu, outfit of the day alias OOTD awet muda pemain film 5 CM itu kerap jadi inspirasi loh.
Sebagai aktris kelahiran 4 Maret 1985, Raline Shah nyaris menginjak usia kepala empat, atau tepatnya berumur 38 tahun. Tapi uniknya, punya OOTD awet muda andalan, sehingga selalu terlihat muda di segala suasana.
Berikut ini 5 ide OOTD awet muda ala Raline Shah yang berhasil dirangkum suara.com, Selasa (1/11/2023).
1. Outfit Rumahan di Pinggir Kolam
Alih-alih mengandalkan outfit nyaman seperti daster saat berdiri di luar rumah. Ralines Shah tampak cantik dengan gaun rumahan, yang terdiri dari bawahan berenda, serta bagian bahunya yang mengandalkan tali spaghetti. Selain itu, Raline juga terlihat pilih menggerai rambut panjangnya.
2. Outfit Olahraga Outdoor
Salah satu kunci awet muda Raline yaitu menjalani berbagai olahraga, salah satunya olahraga outdoor dengan melakukan tracking. Ia tampak asik berjalan-jalan di alam terbuka pedesaan dengan hamparan sawah mengenakan celana kargo abu-abu, lengkap dengan jaket parka dan topi rimba krem.
Penampilan Raline tetap cantik dan tidak berlebihan, tapi padu padannya juga tidak bisa dianggap remeh, Ia juga tampak mengenakan sneakers putih, yang nyaman digunakan untuk tracking di jalan yang tidak rata.
3. Outfit Bermain di Taman
Baca Juga: Adu Gaya Raline Shah dan Syifa Hadju, Sikap Keduanya Soal Israel Dibanding-bandingkan
Selaiknya pesta outdoor di taman, maka outfit yang paling pas yaitu berupa dress berbunga atau motif monogram. Seperti OOTD Raline yang mengenakan gaun biru selutut, dengan bagian lengan membentuk balon.
Agar tubuh langsing semampainya tetap tampak, ia juga mengenakan belt mini putih di pinggang. Ditambah agar senada dengan motif monogram dress-nya, Raline juga terlihat mengenakan sneakers putih agar nyaman berjalan-jalan di taman. Tidak lupa ia juga pilih menggerai rambutnya.
4. Outfit Hangout ke Kafe
Hanya sekedar pergi ke coffee shop bisa kok tampil sederhana tapi tetap eye catching, yaitu seperti outfit Raline mengenakan celana denim pensil, dengan kaus putih yang digulung di bagian lengannya dan dimasukan ke dalam celana, ditambah sneakers putih, serta ia juga pilih menata rambut dengan rambut poni tail.
5. Outfit Semi Formal ke Kantor
Pergi ke kantor tidak melulu kaku, bisa kok ide Raline digunakan mengenakan celana denim pensil, lalu mengenakan blouse putih sebagai inner dengan kerah. Lalu ditambah blazer biru dongker agar senada dengan denim.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah