Suara.com - Pesta pernikahan mewah atau royal wedding yang digelar oleh Ryan Harris dan Gwen Ashley di Grand Ballroom The Westin Hotel Surabaya, Jawa Timur pada Sabtu (18/11/2023) sukses menyita perhatian masyarakat.
Pasalnya, pernikahan dua crazy rich tersebut berlangsung sangat mewah dan meriah. Pesta pernikahan itu ditaksir menghabiskan dana mencapai Rp75 miliar.
Ryan Harris mengundang Brian McFadden eks personil boyband Westlife, Keith Duffy personil Boyzone, penyanyi Nicole Scherzinger, dan penyanyi lokal Raisa, Lyodra, hingga Via Vallen.
Tak hanya itu, pernikahan ini juga dimeriahkan dengan kehadiran dua pembawa acara yang merupakan artis papan atas Indonesia, Raffi Ahmad dan Melanie Ricardo.
Para tamu undangan di pesta pernikahan Ryan dan Gwen ini juga disuguhi dengan sajian mewah serta mendapatkan souvenir dari brand ternama dunia, Hermes. Tak hanya itu, dekorasi pernikahan yang begitu mewah juga dilengkapi dengan mobil Ferrari yang dihias full bunga mawar.
Lalu, siapa sosok Ryan Harris sebenarnya? Simak inilah profil dan biodata Ryan selengkapnya.
Biodata Ryan Harris
Nama : Ryan Harris
Nama orangtua : Un Harris
Profesi : CEO PT Unichem Candi Indonesia
Pasangan : Gwen Ashley
Profil Ryan Harris
Ryan Harris merupakan anak dari Un Harris. Sang ayah adalah adik dari mantan bos Air Asia, Pin Harris. Sang paman, Pin Harris diketahui merupakan komisaris utama Air Asia.
Ryan merupakan anak pertama dari tiga bersaudara. Suami Gwen Ashley ini memiliki dua saudara perempuan.
Ryan Harris berprofesi sebagai CEO PT Unichem Candi Indonesia, perusahaan yang bergerak di bidang produk mineral dan pengolahan bahan kimia.
Berita Terkait
-
6 Potret Pernikahan Gwen Ashley dan Ryan Harris, Crazy Rich Surabaya yang Biaya Pernikahannya Mencapai Miliaran Rupiah
-
Habiskan Biaya Rp 75 Miliar, Ini 6 Fakta Menarik Pernikahan Mewah Ryan Harris dan Gwen Ashley
-
Ini Sumber Kekayaan Ryan Harris, Pantas Sanggup Undang Brian Eks Westlife dan Artis Mancanegara ke Nikahannya
-
Biodata dan Agama Gwen Ashley, Anak Crazy Rich Surabaya yang Dinikahi Ryan Harris
-
Harga Souvenir Pernikahan Gwen Ashley - Anak Bos Air Asia Tembus Rp 2 Juta Lebih, Netizen Bingung Tamu Isi Amplop Berapa
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Mau Coba Skincare-an? Ini 5 Serum Niacinamide Lokal Aman untuk Pemula, Mulai Rp30 Ribuan
-
Contoh Doa Upacara Hari Pahlawan 10 November, Khidmat dan Menyentuh Hati
-
7 Serum Dark Spot Ampuh Samarkan Flek Hitam, Harganya Mulai Rp30 Ribuan
-
Wisata di Takabonerate: Snorkeling Bukan Sekadar Hobi, tapi Terapi Jiwa
-
Mengenal Negerikami, Langkah Kreatif Menyuarakan Budaya Indonesia ke Dunia
-
Profil Rizki Juniansyah, Lifter yang Diangkat Prabowo Jadi Letnan Dua TNI
-
Ramai Kritik Desta Perankan Dono di Warkop DKI Reborn, Ini Perbandingan Pendidikan Mereka
-
5 Rekomendasi Krim Retinol untuk Usia 50 Tahun, Ampuh Atasi Flek Hitam dan Kerutan
-
5 Rekomendasi Parfum Lokal Wangi Kue, Cocok untuk Wanita Penyuka Aroma Manis
-
Link Resmi Download Logo Hari Pahlawan 2025 Lengkap: PNG, AI, CDR, dan SVG