Suara.com - Keluarga Gen Halilintar terus menuai sorotan. Mereka disebut-sebut tak merestui hubungan Thariq Halilintar dan Fujianti Utami Putri. Hal ini yang lantas ditengarai menjadi penyebab kandasnya hubungan keduanya.
Usut punya usut, Anofial Asmid dan Lenggogeni Faruk disebut kurang menyukai kepribadian putri Haji Faisal tersebut. Apalagi ditambah dengan keluarga Thariq Halilintar yang memiliki beberapa kriteria mantu idaman.
Terlepas dari Gen Halilintar yang dirumorkan tak merestui hubungan Thariq Halilintar dan Fuji, keluarga Atta Halilintar Cs itu memiliki beberapa kontroversi yang sempat menghebohkan publik.
Memang, apa saja kontroversi Gen Halilintar?
1. Diisukan Gabung Aliran Sesat
Gen Halilintar sempat diisukan bergabung dalam alisan sesat, Darul Arqam.
Isu bergabungnya keluarga Halilintar ke Darul Arqam muncul usai seluruh anggota keluarga kecuali Atta dan Thariq sudah lama tidak pulang ke Tanah Air.
Anofial Asmid bahkan dikabarkan menjadi ketua organisasi terlarang yang berasal di Malaysia tersebut.
2. Plagiat Konten YouTube
Baca Juga: Tabiat Thariq Halilintar Dibongkar Chandrika Chika, Terbukti Usai Putus dari Fuji
Atta Halilintar rupanya sempat menuai perdebatan setelah dinilai melakukan plagiasi dalam video yang diunggah di kanal YouTube-nya.
Pada saat itu, suami Aurel Hermansyah langsung meminta maaf dan menegur editornya karena tak cermat dalam membuat konten YouTube.
3. Saaih Halilintar Sobek Uang, Rebus HP
Selain Atta Halilintar, Saaih Halilintar juga pernah menuai sorotan gara-gara aksi kontroversialnya.
Ia sempat menerima hujatan lantaran aksi merobek uang, merebus handphone, hingga mengambil gambar tanpa mencantumkan sumber aslinya.
Selain itu, adik Thariq Halilintar tersebut juga pernah terciduk mengenakan jam tangan mewah palsu.
Tag
Berita Terkait
-
Fuji ke Jepang Bareng Teman Aaliyah Massaid, Langsung Diwanti-wanti: Awas Cepu!
-
Adab Aaliyah Massaid Menyingkir Saat Keluarga Thariq Halilintar Foto Bareng Tuai Pujian: Tahu Menempatkan Diri
-
Beda Cara Fuji dan Aaliyah Massaid Asuh Anak Atta Halilintar: Kelihatan Yang Lebih Pro
-
Makan Malam Semeja dengan Reza Artamevia, Sikap Thariq Halilintar Disorot: Kok Canggung dan Tegang
-
Langkahi Fuji, Aaliyah Massaid Wujudkan Mimpi Thariq Halilintar Sejak Kecil
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
7 Rekomendasi AC 1/2 PK yang Bagus dan Awet, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
5 Toner Centella Asiatica untuk Meredakan Jerawat Meradang bagi Remaja, Mulai Rp30 Ribuan
-
Hidden Gem Kuliner di Pluit: Ada Lebih dari 30 Pilihan Makanan Autentik di Hawker Street!
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026
-
Koridor Timur Jakarta Kian Berkembang, Kini Jadi Magnet Investasi Brand Ternama
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini