Berbekal ilmu dari sekolah dan pengalaman, Kiki memberanikan diri untuk mengikuti MasterChef Indonesia untuk mewujudkan harapannya menjadi seorang chef profesional .
Proses dalam MasterChef Indonesia 11
Belinda mendapat julukan sebagai peserta kuda hitam karena tercatat beberapa kali masuk dalam pressure test.
Namun, ia selalu berhasil membuktikan kepada juri bahwa ia layak untuk terus berjuang di MasterChef Indonesia.
Kiki juga pernah masuk dalam pressure test, meski tak sebanyak Belinda.
Kemudian, pada babak final, Kiki terlihat lebih dominan. Ada satu momen yang paling disorot netizen, yakni ketika Belinda dibantu memotong daging.
Hal tersebut terjadi pada ronde kedua, dimana Belinda dan Kiki harus menduplikat crusted lamb rack ala Hans Christian dalam waktu 90 menit saja.
Saat proses pemotongan daging, Belinda terlihat kesulitan. Ada informasi beredar bahwa Kiki yang membantu Belinda, namun adegan tersebut tidak ditampilkan.
Sehingga, kabar tersebut masih menjadi buah bibir warganet di sosial media. Bahkan, ada yang meduga jika babak final kemarin hanyalah settingan.
Baca Juga: Nama Lord Adi Kembali Viral Usai Kiki Menjadi Juara 2 MasterChef Indonesia
Terlepas dari informasi serta isu yang beredar, dari proses panjang dan babak final, hasil akhir tetap menyematkan nama Belinda sebagai sang juara MasterChef Indonesia 11.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
Nama Lord Adi Kembali Viral Usai Kiki Menjadi Juara 2 MasterChef Indonesia
-
Willgoz Buka Suara Soal Pemenang MasterChef Orang Chindo Lagi, Singgung Background Pendidikan
-
Perjalanan Belinda di MCI 11, Juara 1 Tapi 7 Kali Masuk Pressure Test
-
Profil 3 Juri Masterchef Indonesia Season 11, Keputusan Menangkan Belinda Tuai Kontroversi
-
Juara MasterChef Indonesia Season 11 Dipertanyakan, Chef Willgoz Singgung Level Pendidikan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Apakah Habib Bahar bin Smith Keturunan Nabi? Lagi Viral gegara Isu Pernikahan Rahasia
-
Semesta Lagi Romantis, Ini 6 Shio dengan Asmara Paling Bersinar pada 21 November 2025
-
Terpopuler: Breaking News Pelatih Timnas Indonesia hingga Jokowi Melemah
-
Menu Sarapan Rendah Gula yang Cocok untuk Program Diet Harianmu: Praktis, Kenyang Lebih Lama
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV