Suara.com - Marshanda kembali menjadi perbincangan di kalangan netizen karena ia diduga tengah berpacaran dengan Vicky Prasetyo. Bagaimana biodata dan agama Marshanda
Apalagi baru-baru ini Vicky mengungkap akan bertemu dengan Ben Kasyafani, mantan suami Marshanda. Kritik dan simpati pun mengalir kepada Marshanda, sampai ada yang ingin tahu biodata dan agama Marshanda.
Marshanda sempat dikecam karena diduga pindah agama ketika membaca Alkitab saat menjadi bintang tamu di Podcast Daniel Mananta.
Persoalan ini bahkan sempat menjadi masalah di pihak Daniel, banyak yang menyudutkan Daniel Mananta karena aksi tersebut.
Namun, Marshanda menepis tudingan dengan memposting dirinya mengenakan mukena dan meminta agar jangan ada laki yang merasa superior atas agama lain.
Biodata dan Agama Marshanda
Marshanda lahir pada 10 Agustus 1989. Orangtuanya Irwan Yusuf dan Riyanti Sofyan. Marshanda dibesarkan dalam keluarga yang menganut agama Islam.
Belakangan Marshanda dapat sorotan dan kritikan publik saat ia melepas hijab setelah bercerai dengan Ben Kashafani.
Kritikan lain diterimanya ketika ia membaca penggalan ayat Alkibat atas permintaan Daniel Mananta. Menurut Daniel Mananta, ayat tersebut sesuai dengan perasaan dan perjalanan hidup Chaca, sapaan akrab Marshanda.
Baca Juga: Biodata dan Agama Vicky Prasetyo: Artis Kontroversial Kini Ngaku Ingin Serius dengan Marshanda
Ketika momen itu dipublikasi di Podcast, banyak netizen yang menduga Chaca sudah pindah agama. Namun Marshanda menampik rumor tersebut dan menyatakan bahwa ia masih memeluk agama Islam.
Selain itu, Chaca membantah asumsi publik dengan menuliskan penggalan QS. AL Ikhlas, yang artinya "Bagimu agamamu, bagiku agamaku." Chaca juga minta agar publik menyudutkan penganut agama lain.
Perjalanan Hidup Marshanda
Marshanda dikenal sebagai artis cilik yang berbakat. Marshanda berakting di layar kaca untuk pertama kalinya saat masih kelas 3 SD. Dalam usia 8 tahun itu, ia membintangi iklan Bank Danamon.
Iklan tersebut rilis di tahun 1997. Setelah itu, Marshanda mendapatkan tawaran main sinetron sebagai figuran dalam sinetron Jinny oh Jinny, tahun 1999.
Namanya mulai dikenal publik secara luas setelah membintangi sinetron bergenre fantasi, Bidadari tahun 2000. Ia berperan sebagai Lala, pemeran utama. Peran Lala sangat ikonik sampai sekarang.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
Terkini
-
Arti lagu APT Rose BLACKPINK dan Bruno Mars, Berhasil Borong 3 Nominasi Grammy Awards 2026
-
Heboh Gus Elham Cium Anak Kecil, Ini Hukum Mencium Anak yang Bukan Muhrim Menurut Islam
-
7 Body Mist dengan Wangi Paling Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering dan Mencerahkan, Bye Wajah Kusam!
-
7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025