Suara.com - Sedikit yang tahu bahwa aktor kawakan Abimana Aryasatya memiliki putri yang sudah berusia 21 tahun, bernama Satine Zaneta. Penampilannya di Instagram kerap jadi inspirasi OOTD perempuan muda, lho.
Salah satunya adalah OOTD rok mini ala Satine Zaneta yang bisa membuat penampilan lebih manis dan menggemaskan, baik saat hangout atau saat hadir di acara formal tertentu.
Berikut ini OOTD rok mini ala Satine Zaneta yang bisa jadi inspirasimu, dirangkum suara.com, Selasa (26/12/2023).
1. Monokrom
Meski memakai rok mini, penampilan Satine kali ini masih terbilang sopan. Ia memilih rok lilit warna hitam di atas lutut yang dipadankan dengan dalaman crop top putih dan outer hitam lengan panjang.
Untuk aksesorinya, anak pertama Abimana dan Inong Ayu ini mengenakan bando warna putih serta membiarkan rambut hitam sebahunya tergerai. Tidak lupa ia juga mengenakan sepatu pantofel hitam dengan kaus kaki putih sebatas betis, serta sebuah tas bahu warna hitam. Penampilan monokromnya ini bisa jadi inspirasi untuk kamu yang butuh OOTD saat menghadiri acara formal.
2. Sporty
Kali ini, pemain film Virgo and the Sparklings ini memilih untuk berpenampilan sporty. Ia terlihat cantik mengenakan rok lipit mini warna hitam yang dipadankan dengan kaus putih oversize yang dimasukan ke dalam rok.
Ia juga tampak mengenakan sneakers dan kaus kaki putih, serta menenteng sebuah sling bag kecil warna hijau. Ia membiarkan rambutnya dikuncir, dan ditahan menggunakan kacamata berbingkai putih selayaknya bando.
Baca Juga: 9 Potret Pasangan Anak-Ayah Satine Zaneta dan Abimana Aryasatya, Dekat Kayak Kakak Adik
3. Chill
Pelantun lagu Langit ini berpose di dalam lift mengenakan rok mini abu-abu yang membuat kaki jenjangnya terlihat semakin ramping. Ia memadukan rok tersebut dengan atasan kaus lengan panjang pas badan. Ia tampak menenteng shoulder bag warna hitam dan beberapa buah shopping bag. barang belanjaan. Sebagai pelengkap, ia mengenakan sneakers dan kaus kaki putih yang menguatkan kesan sporty dan santai.
4. Joy
Di tempat paling bahagia sedunia, Disneyland, Satine tetap memilih mengenakan rok mini andalannya. Kali ini, ia tampil manis dengan rok lipit warna hitam sebatas paha yang dipadukan dengan atasan lengan pendek asimetris motif garis.
Ia juga tidak lupa mengenakan aksesori bando ala Mini Mouse berwarna senada dengan outfitnya. Sedangkan untuk alas kaki, Satine juga pilih mengenakan sepatu kanvas bertali ala anak sekolahan.
5. Playful
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Perjalanan Karier Gubernur Riau Abdul Wahid: Dulu Jadi Cleaning Service, Kini Kena OTT
-
Bagaimana Kisah Junko Furuta? Fotonya Picu Protes Netizen Jepang Usai Dipajang Nessie Judge
-
5 Rekomendasi Sunscreen Ringan, Anti Makeup Longsor untuk Usia 40-an
-
Arti Istilah Mabuk Agama, Lebih Berbahaya dari Korupsi?
-
5 Rekomendasi Lip Gloss Rp40 Ribuan untuk Bibir Hitam agar Terlihat Plumpy dan Juicy
-
Profil Gamal Albinsaid, Disebut Sosoknya Mendekati Zohran Mamdani Wali Kota Muslim Pertama di NY
-
Bikin Deddy Corbuzier dan Sabrina Debat, Begini Hukum Nafkah untuk Istri yang Bekerja
-
5 Rekomendasi Mascara Waterproof Mulai Rp 30 Ribuan: Anti Luntur dari Hujan, Keringat, dan Air Mata
-
Apa Zodiak yang Paling Red Flag? Ini 6 Tips Jitu untuk Menghadapi Mereka
-
5 Potret Terbaru Diana Pungky, Wajah Awet Muda di Usia Setengah Abad Lebih