Suara.com - Nama besar Raffi Ahmad membuat anggota keluarganya ikut menjadi sorotan. Berbagai informasi tentang keluarga Raffi Ahmad pun banyak dicari di media sosial, salah satunya soal pekerjaan Mama Amy atau Amy Qanita.
Di mesin pencarian Google, kata kunci "Mama Amy kerja apa?" terbilang cukup banyak diakses. Jutaan hasil terkait kata kunci ini pun dimunculkan untuk menjawab rasa penasaran publik.
Merangkum dari berbagai sumber, berikut akan dijelaskan beberapa pekerjaan yang ditekuni oleh Mama Amy. Ibu Raffi Ahmad ternyata diam-diam memiliki banyak sumber penghasilan. Apa saja? Simak ulasan berikut.
1. Artis dan Pembawa Acara
Popularitas yang dimiliki Mama Amy sebagai ibu Raffi Ahmad memberikan keuntungan sendiri. Mama Amy jadi bisa terjun ke dunia hiburan dan meniti karier sebagai artis sekaligus pembawa acara.
Mama Amy bahkan pernah punya acara sendiri yang bertajuk "Rumah Mama Amy". Program ini tayang di stasiun televisi MNCTV mulai tahun 2016 dan sudah menghadirkan banyak artis sebagai bintang tamu.
Tentu saja Mama Amy mendapatkan honor dari pekerjaannya sebagai artis dan pembawa acara. Namun belum diketahui berapa jumlah pasti honor Mama Amy dalam bidang ini.
2. Endorsement
Sumber penghasilan Mama Amy yang lain datang dari endorsement di media sosial Instagram. Dengan jumlah pengikut Instagram mencapai 3,4 juta, Mama Amy bisa mendapatkan cukup cuan untuk endorsement.
Baca Juga: Rayyanza Ternyata Punya Panggilan Khusus untuk Istri Pratama Arhan
Mama Amy terpantau menerima endorsement dari berbagai barang. Di antaranya ada endorsement skincare, produk makanan, mainan anak, fashion, hingga klinik kecantikan.
3. Bisnis Kuliner
Sama seperti Raffi Ahmad, Mama Amy juga membangun bisnis kuliner untuk menambah pundi-pundi Rupiahnya. Salah satu bisnis kuliner milik Mama Amy berupa steak bernama My BBQ.
Bisnis kuliner steak My BBQ menyediakan layanan home delivery, di mana daging akan diantarkan ke rumah pelanggan. Banyak artis yang pernah menggunakan layanan bisnis Mama Amy ini untuk acara mereka.
Mama Amy juga diketahui memiliki bisnis lain bernama Mama Amy Brunch & Dinner. Restoran Mama Amy ini menjual berbagai menu dengan kisaran harga mulai dari Rp30 ribu hingga Rp150 ribuan.
4. Bisnis Fashion
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Exfoliating Toner untuk Milia: Hemat dan Aman, Jadikan Kulit Mulus Kembali
-
5 Rekomendasi Sunscreen Dipakai Habis Treatment di Klinik Kecantikan: Kulit Aman, Tidak Iritasi
-
Ayam Krispi Selalu Jadi Juara: Makanan Andalan yang Buka Banyak Peluang Bisnis
-
7 Serum Antioksidan untuk Kulit Kering, Efektif Melembapkan dan Mencerahkan
-
4 Shio Paling Beruntung 8 November 2025, Manfaatkan Peluang dan Sikap Positif
-
5 Pilihan Sunscreen Emina untuk Remaja: Aman, Anti Kusam, dan Harga Terjangkau
-
Ramalan Zodiak 8 November 2025: Cancer Hindari Drama, Scorpio Masih Terbayang-bayang Masa Lalu
-
5 Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Pori-Pori Besar, Wajah Auto Licin dan Glowing
-
Terpopuler: Doa hingga Susunan Upacara Hari Pahlawan Disorot Jelang 10 November 2025
-
5 Rekomendasi Foundation OMG untuk Kulit Sawo Matang dan Tips Memakainya