Suara.com - Kini sukses hidup sendiri, Ayu Ting Ting sempat menikah dengan Enji Baskoro. Sayangnya pernikahan keduanya disebut hanya bertahan kurang dari satu bulan.
Tidak berlanjutnya pernikahan tersebut diduga keras lantaran keluarga Enji tak merestui Ayu Ting Ting. Rupanya, Enji bukan datang dari keluarga biasa, ia merupakan anak dari petinggi Polri kala itu.
Enji Baskoro adalah anak dari pasangan Bambang Hendarso Danuri dan Rita Felicita. Sang ayah merupakan Jenderal Polisi (Purn) yang merupakan mantan Kapolri era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Tak direstui karena latar belakang, kini Ayu rupanya punya penghasilan jauh lebih tinggi dari mantan mertuanya yang pensiunan jenderal polisi.
Tak usah sampai ke honor manggung hingga host televisi, bayaran endorsement Ayu saja sudah terbilang fantastis.
Akun Instagram milik Ayu ting-ting memiliki followers yang lebih dari 50 juta pengikut. Ia menerima berbagai endorsement mulai dari makanan, pakaian, sampai produk kecantikan.
Tarif endorsement Ayu ting-ting disebut berkisar mulai dari Rp11 juta untuk foto dan Rp15,5 juta untuk video. Bahkan tarifnya bisa mencapai sebesar Rp800 juta per postingan tergantung promosi yang dia jalankan.
Gaji purnawirawan polisi sendiri sudah diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 20 Tahun 2019.
Pensiunan dibagi menjadi empat kategori merujuk pada Nomor 20 Tahun 2019:
Baca Juga: 5 Momen Kiky Saputri Umumkan Kehamilan Anak Pertama, Reaksi Orang Terdekat Jadi Sorotan
Golongan I atau Tamtama: Rp 1.643.500 - Rp 2.220.600
Golongan II atau Bintara: Rp 1.643.500 - Rp 3.024.500
Golongan III atau Pama: Rp 1.643.500 - Rp 3.585.500
Golongan IV atau Pamen: Rp 1.643.500 - Rp 3.932.600
Golongan V atau Pati: Rp 1.643.500 - Rp 4.448.100
Mertua Ayu sendiri golongan V atau Patu yang merupakan purnawirawan Jenderal.
Berita Terkait
-
5 Momen Kiky Saputri Umumkan Kehamilan Anak Pertama, Reaksi Orang Terdekat Jadi Sorotan
-
Siapa Saja Mantan Istri Enji Baskoro? Ini 3 Sosoknya Termasuk Ayu Ting Ting
-
Buka Kado dari Boy William, Adab Bilqis Khumairah Razak Disorot: Didikan Ayu Ting Ting Keren
-
Adab Ayu Ting Ting saat Ketemu Nenek-Nenek Disorot, Cara Cium Tangannya Tuai Pujian
-
Pantas Santai Keluar dari Brownis, Bayaran Ivan Gunawan Jadi Desainer Tembus Ratusan Juta
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun