Suara.com - Unggahan terbaru Athalla Naufal di TikTok menyita perhatian publik. Ia mengungah video soal keluarganya yang berbarengan mencalonkan diri sebagai anggota legislatif di Pemilu 2024.
"Saat semua keluarga kita nyaleg," tulisnya dikutip Minggu (14/1/2024).
Dari video ini dapat diketahui jika Venna Melinda maju sebagai calon legislatif di Dapil 6 Jawa Timur. Sementara itu, Verrel Bramasta di Dapil Jawa Barat 7.
Tak hanya ibu dan kakaknya, ayah dan ibu sambung Athalla Naufal ini rupanya juga memajukan diri di kontestasi politik yang akan digelar di bulan depan.
Ivan Fadilla mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Provinsi Jawa Barat. Serta, sang ibu sambung, Sarni maju sebagai calon anggota DPRD Kabupaten Bogor.
Saat melihat unggah adik Verrel Bramasta ini, banyak yang tak mengenal sosok Sarni. Hal ini seperti yang tampak melalui kolom komentar unggahan ini.
Atas hal ini, berikut merupakan uraian mengenai profil dan biodata Sarni yang merupakan istri Ivan Fadilla usai bercerai dengan Venna Melinda.
Sarni merupakan istri kedua Ivan Fadilla sekaligus ibu sambung Verrell Bramasta dan Athalla Naufal. Ia lahir di Sukabumi pada 16 November 1984.
Wanita berusia 39 tahun ini resmi berstatus sebagai istri Ivan Fadilla sejak 25 September 2016 silam. Saat ini, usia pernikahannya sudah menginjak tahun ke-7.
Baca Juga: 10 Potret Verrell Bramasta di Poster Kampanye Caleg: Bak Model, Dicibir Kurang Berwibawa
Mencalonkan diri sebagai anggota DPRD, Sarni memiliki riwayat pendidikan yang cukup mentereng. Ia merupakan lulusan Sarjana Keperawatan dari Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Jakarta.
Meskipun sosoknya masih awam bagi sebagian orang, Sarni merupakan seorang anggota DPRD Kabupaten Bogor. Tahun ini, ia akan kembali mencalonkan diri sebagai legistatif.
Lebih lanjut, sebelum terjun ke dunia politik, ibu sambung Verrell Bramasta ini pernah bekerja sebagai perawat di salah satu rumah sakit di Jakarta.
Biodata Sarni
Nama lengkap: Sarni
Nama pangggilan: Nyai Sarni
Berita Terkait
-
Deretan Sepatu Branded Verrell Bramasta yang Maju Caleg 2024, Semua Harganya Belasan Juta!
-
Pakai Sorban Sambil Bagi-Bagi Duit, Verrell Bramasta Dituding Pencitraan Saat Nyaleg
-
10 Potret Verrell Bramasta di Poster Kampanye Caleg: Bak Model, Dicibir Kurang Berwibawa
-
Outfit Verrell Bramasta di Poster Nyaleg Menuai Kritik Netizen: Utamakan Sopan
-
Siap Gantikan Verrell Bramasta, Faisal Haris Suami Jennifer Dunn Ajukan Diri Diwawancarai Najwa Shihab
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar