Suara.com - Doa adalah ungkapan dari hati yang tulus kepada Sang Pencipta. Mengajarkan anak doa sehari-hari merupakan langkah tepat untuk membentuk karakter mereka di masa mendatang. Apa saja bacaan doa anak sehari-hari?
Doa sehari-hari umumnya juga cukup pendek sehingga anak-anak bisa dengan cepat menghafalnya. Berikut ini daftar doa anak sehari-hari.
Doa sehari-hari yang bagus untuk diajarkan ke anak
Berikut ini adalah berbagai macam doa yang bisa Anda ajarkan ke anak supaya dibaca sepanjang melakukan kegiatan sehari-hari
1. Doa Bangun Tidur
الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي أَحْيَانَا بَعْدَ مَا أَمَاتَنَا وَإِلَيْهِ النُّشُورُ
Alhamdulillahilladzi ahyaanaa ba’da maa amaatanaa wa ilaihin nushuur.
Artinya:Segala puji bagi Allah yang telah menghidupkan kami setelah kami mati dan kepada-Nya kami akan dibangkitkan.
2. Doa Sebelum Makan
Baca Juga: 5 Doa Anak Sholeh Sholehah yang Perlu Dibaca Orang Tua
اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيمَا رَزَقْتَنَا وَقِنَا عَذَابَ النَّارِ
Allahumma baarik lanaa fiimaa razaqtanaa waqinaa 'adzaabannar.
Artinya: Ya Allah, berkahilah rezeki yang Engkau berikan kepada kami, dan peliharalah kami dari siksa api neraka.
3. Doa Setelah Makan
الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي أَطْعَمَنَا وَسَقَانَا وَجَعَلَنَا مِنَ الْمُسْلِمِينَ
Alhamdulillahil ladzi ath’amanaa wa saqaanaa wa ja’alanaa minal muslimiin.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Promo Superindo Hari Ini 4 November 2025: Diskon Hingga 50% Awal Pekan!
-
5 Pilihan Parfum Halal untuk Perempuan Muslimah, Aman Dipakai saat Ibadah
-
Sekolah Kuliner Elite, Berapa Biaya Kuliah di Le Cordon Bleu Paris seperti Sabrina Alatas?
-
5 Day Cream Mengandung Niacinamide untuk Cegah Kusam dan Penuaan Dini
-
Bibir Kering Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Tahan Lama
-
Kulit Glowing Bukan Cuma dari Skincare, 5 Suplemen Terbaik untuk Kecantikan dari Dalam
-
5 Lip Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap bagi Perokok Aktif, Harga Mulai Rp18.000
-
Tes Kesetiaan: Seberapa Besar Potensimu untuk Selingkuh?
-
5 Moisturizer Mengandung Niacinamide dan Ceramide untuk Cegah Penuaan Dini
-
4 Exfoliating Serum untuk Kulit Glowing Maksimal bagi Wanita Usia 30-an