Suara.com - Usai merayakan ulang tahun bersama pada 17 Februari 2024 lalu, Nagita Slavina terlihat terbang ke Madrid Spanyol bersama suaminya, Raffi Ahmad. Meski untuk urusan pekerjaan, pasangan suami istri ini terlihat menikmati waktunya berkeliling sesampainya di negara tersebut.
Tentu saja, OOTD liburan Nagita Slavina saat di Madrid pun langsung menarik perhatian publik. Pasalnya, ibu dua anak ini memang selalu terlihat elegan dan berkelas dengan pilihan busananya. Seperti yang terlihat pada postingan terbarunya di Instagram.
Nagita Slavina terlihat memadukan tweed blazer merah dengan skinny jeans dan sneakers putih. Dikutip Instagram @fanpage_nagitaslavina, wanita 36 tahun tersebut ternyata memakai rancangan rumah mode Prancis Chanel.
Ya itu adalah Tweed Jacket Chanel yang harganya amatlah fantastis, yakni dibanderol sekitar 6.550 USD atau Rp102,4 juta nenurut situs resmi brand tersebut.
Sementara itu, Gigi sapaan akrabnya juga terlihat menenteng sebuah tas Hermes berwarna putih yang diduga adalah tipe Hermes Kelly Danse Beton
Evercolor PHW dengan harga 11.640 SGD atau sekitar Rp135 jutaan.
Tentu saja jumlah tersebut amatlah fantatis sebagai busana liburan. Tak heran jika banyak netizen yang menuliskan respon lucu di Instagram sata melihat potret tersebut.
Terlebih, jumlah hampir Rp250 juga itu belum termasuk celana dan sepatu yang sudah pasti bernilai jutaan rupiah.
"Padahal tweed jacket banyak yg gemes2 dari bangkok. Tapi berhubung merknya Chanel dan dipake mama gigi jadi wajar harganya wow," kata @iraxxxx.
Baca Juga: Ngaku sedang Hemat, Nagita Slavina Bikin Heran Netizen karena Tenteng Tas Seharga Rumah
"Ya allah mama gigi kalo beli ga diliat harga dulu kali ya blazer seharga mobil dibeli," tambah @ibuxxxx.
"Dalemnya ada ac central ini mah gw rasa," ucap @vivixxxx.
"Blazer rasa rumah KPR," ungkap @shaxxxx.
Berita Terkait
-
Sungguh Menyala Bu Gigi, Nagita Slavina Ketahuan Pakai Baju Rp102 Juta saat Jalan-Jalan di Spanyol
-
Sebut Raffi Ahmad Pelindung Garda Terdepan, Ria Ricis Dianggap Lupa Jasa Oki Setiana Dewi
-
Dikabarkan Punya Hubungan Spesial dengan Mayor Teddy, Ini 5 OOTD Kece Celine Evangelista: Anak 4 Masih Kayak ABG
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
20 Bahan Alami untuk Mengatasi Rambut Beruban dan Mengembalikan Warna Hitam
-
3 Produk Makarizo untuk Menghitamkan Rambut Beruban dan Kembalikan Warna Alami
-
5 Penyebab Rambut Beruban selain karena Faktor Usia, Sudah Tahu?
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026