Suara.com - Azizah Salsha diketahui memiliki lingkaran pertemanan yang begitu luas. Tak hanya dengan Fujianti Utami Putri alias Fuji, istri Pratama Arhan ini rupanya juga dekat dengan Aaliyah Massaid.
Hal ini diketahui melalui konten eksklusif Azizah Salsha di Instagram belum lama ini. Ia tampak baru saja menghabiskan waktu dengan kekasih Thariq Halilintar tersebut.
Melalui unggahan akun TikTok @/diari_aalthor pada Minggu (17/3/2024), tampak tangkap layar konten eksklusif Azizah Salsha dengan Aaliyah Massaid.
Keduanya tampaknya sedang berolahraga badminton bersama-sama. Azizah Salsha dan Aaliyah Massaid pun terlihat kompak mengenakan baju olahraga.
"Badminton sambil nunggu sahur," tulis akun TikTok @/diari_aalthor.
Unggahan yang memperlihatkan foto kebersamaan Azizah Salsa dengan Aaliyah Massaid ini sontak dibanjiri beragam komentar dari netizen. Ada yang sampai mempertanyakan bagaimana perasaan Fuji.
"Perasaan Fuji gimana ya?" tanya netizen.
"Takut banget ntar ada fans yang tantrum," komentar netizen.
"Tetap semangat dua anak baik, yang iri dan dengki punya penyakit hati," timpal netizen.
Baca Juga: Riwayat Pendidikan Mayang Anak Doddy Sudrajat, Ternyata Jauh Lebih Moncer Ketimbang Fuji?
"Cocok kan berdua, sama-sama cantik," imbuh netizen.
"Hati-hati Zize nanti fans gamon membabi-buta," imbuh netizen.
"Siap-siap sumpah serapah ke Zize. Idolanya enggak boleh berteman gitu terus," ujar netizen lain.
"Zize sabar-sabar kalau nanti ada fans gamon yang tantrum karena lihat kedekatanmu sama Aal. Maklum aja fans aneh," komentar netizen lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Riwayat Pendidikan Mayang Anak Doddy Sudrajat, Ternyata Jauh Lebih Moncer Ketimbang Fuji?
-
Saingi Fuji Beli Mobil Rp4 Miliar, Ini Sumber Penghasilan Mayang Anak Doddy Sudrajat
-
Ketimbang Mobil, Haji Faisal Lebih Setuju Fuji Beli Tanah atau Ruko
-
Terungkap, Ternyata Aaliyah Massaid Sempat Kode Minta Kado Tas Branded Ratusan Juta Rupiah
-
Mau Anaknya Berhemat, Haji Faisal Sempat Kecewa Fuji Beli Mobil Rp 2,7 Miliar
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
Terkini
-
20 Contoh Soal Ekonomi TKA SMA dan Jawabannya, Pemahaman Konsep Mikro, Makro dan Kerja Sama Ekonomi
-
5 Rekomendasi Sepatu Running Tahan Air, Rahasia Kuat Olahraga saat Musim Hujan
-
Kekayaan Rospita Vici Paulyn yang 'All-Out' Jadi Ketua Sidang Ijazah Jokowi
-
5 Rekomendasi Foundation di Bawah Rp50 Ribu untuk Remaja, Makeup Tampak Natural
-
5 Tinted Sunscreen di Bawah Rp40 Ribu, Solusi Warna Kulit Tidak Merata dan Noda Hitam
-
5 Rekomendasi Lipstik Waterproof untuk Bibir Hitam yang Anti Luntur
-
5 Rekomendasi Destinasi Wisata Cocok untuk Liburan Nataru, Klik di Sini!
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Cokelat untuk Pencinta Wangi Manis, Beri Kesan Hangat
-
Raih USD19,51 Juta, Transaksi JMFW 2026 Lampaui Target: Buktikan Daya Saing Modest Fashion Indonesia
-
Jangan Simpan 5 Benda Ini di Rumah, Kata Pakar Feng Shui Bisa Bikin Rezeki Seret!