Suara.com - Liburan menjadi saat yang tepat untuk mengunjungi berbagai tempat wisata dan bersenang-senang bersama keluarga. Untuk kamu yang tinggal di Jakarta atau sedang berlibur di Jakarta, terdapat berbagai destinasi wisata yang bisa dikunjungi.
Adapun tiket masuk ke tempat wisata tersebut bisa dengan mudah kamu beli melalui Traveloka yang menyediakan fitur Traveloka Xperience. Sebelum membeli tiket di Traveloka ada baiknya ketahui dulu rekomendasi tempat wisata di DKI Jakarta untuk habiskan waktu liburan. Simak sampai tuntas artikel berikut ini.
1. Ocean Dream Samudra Ancol
Rekomendasi tempat wisata yang pertama datang dari Ocean Dream Samudra yang terletak di Taman Impian Jaya Ancol. Ocean Dream Samudra adalah tempat yang sangat cocok untuk habiskan waktu liburan, khususnya bagi kamu yang berlibur bersama anak-anak.
Hal ini karena Ocean Dream Samudra menyediakan berbagai hiburan edukatif seperti pentas aneka satwa yang menampilkan lumba-lumba, pinguin, dan berbagai hewan lain. Selain itu ada juga fasilitas bioskop 4D dengan berbagai pilihan film.
2. Trans Snow World Bintaro
Saat ini, menikmati salju tak perlu jauh-jauh ke luar negeri karena di Jakarta sudah ada sebuah tempat wisata yang membuat kamu bisa merasakan sensasi salju tanpa perlu ke luar negeri. Tempat wisata tersebut adalah Trans Snow World Bintaro yang terletak di Jl. Prof. DR. Satrio No.5, Pondok Aren, Tangerang Selatan.
Trans Snow World menyediakan berbagai aktivitas menyenangkan, tak hanya untuk anak-anak tapi juga untuk orang dewasa. Pengunjung bisa mencoba bermain ski dengan perlengkapan yang sudah disediakan. Selain itu ada juga wahana kereta gantung dan seluncuran salju yang sudah terbukti aman untuk semua usia.
3. Taman Wisata Alam Mangrove
Untuk kamu yang tertarik dengan kegiatan luar ruangan, Taman Wisata Alam Mangrove bisa menjadi salah satu yang patut dipertimbangkan. Tak hanya berwisata, di tempat ini pengunjung juga bisa mendapatkan insight yang menarik terkait ekosistem dan pelestarian mangrove di Jakarta.
Tempat wisata yang terletak di Jl. Garden House No.4, Penjaringan, Jakarta Utara ini juga menjadi tempat tinggal berbagai jenis burung. Mulai dari Blekok, Belibis, Gagang Bayam Tim, Kuntul Kerbau, dll.
4. The Wave Pondok Indah Waterpark
Berenang juga menjadi salah satu aktivitas yang menarik untuk habiskan waktu liburan bersama keluarga. Salah satu tempat renang yang direkomendasikan adalah The Wave Pondok Indah Waterpark.
Kolam renang yang satu ini menyediakan berbagai wahana yang menarik, mulai dari kolam arus, hingga berbagai jenis seluncuran yang menantang adrenalin. Letaknya yang dekat dengan Mall Pondok Indah membuat kamu bisa dengan mudah mencari tempat makan setelah lelah berenang.
5. Taman Mini Indonesia Indah
Berita Terkait
-
Potret Lucu Anak Artis Saat Liburan ke Luar Negeri: Siapa yang Paling Menggemaskan?
-
Ngeri! Ini 4 Rekomendasi Film Horor Tentang Liburan yang Berakhir Tragis
-
4 Langkah Cegah Malas Kembali Kerja Usai Libur Panjang Lebaran, Waspada Post Holiday Syndrome!
-
Keluarga Titi Kamal Liburan ke Gili Meno, Apa Sih Bedanya dari Gili Trawangan?
-
5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Malaysia, Cocok untuk Liburan Bawa Keluarga!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba
-
5 Sepatu New Balance yang Mengandung Kulit Babi, Kenali Series Pig Skin Agar Tak Salah Beli
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita yang Murah, Wangi Elegan dan Tahan Lama
-
Kenapa Sepatu New Balance Mahal? 5 Sepatu Lokal Ini Bisa Jadi Alternatif yang Lebih Murah
-
5 Parfum Aroma Teh untuk Wanita Kantoran, Wanginya Meninggalkan Jejak