Suara.com - Menjelang hari bahagia pernikahannya, Mahalini Raharja dan Rizky Febian menjalani upacara adat Bali bernama Mepamit pada Minggu (5/5/2024). Acara ini digelar di kediaman Mahalini yang berada di Bali.
Melansir dari unggahan akun TikTok @/anangelwithoutwings__ pada Senin (6/5/2024) tampak momen ketika Mahalini dan Rizky Febian sedang mengikuti rangkaian upacara adat Bali tersebut.
Mahalini tampak begitu anggun dengan balutan kebaya berwarna emas, lengkap dengan giwang dan mahkota khas pengantin Bali. Ia juga tampil dengan riasan yang begitu cantik bak bangsawan Bali.
Penampilan Mahalini di acara adat mepamit ini tentu saja tak luput dari sorotan warganet. Banyak yang memuji bagaimana penampilan cantik calon menantu Sule tersebut. Tak sedikit yang merasa pangling dengan penampilan Mahalini.
"Buset cantik banget Mahalini," puji warganet.
"Ya ampun kok Lini manglingi banget cantiknya," timpal warganet.
"Gila cantik banget ini perempuan heh," imbuh warganet.
"Lini cakep pol buset," tambah warganet.
"Cantik banget ya Tuhan," komentar warganet lainnya.
Baca Juga: Isi Dokumen Perceraian Ria Ricis Bikin Gempar, Mahalini Fix Pindah Agama ke Islam
Di balik penampilan Mahalini yang banjir pujian warganet, ada sosok Rossy Pramita. Ia adalah make up artis yang merias calon istri Rizky Febian tersebut di upacara adat mepamit.
Melansir dari akun Instagram-nya, Rossy Pramita terpantau memiliki pengalaman mendandani para tokoh ternama. Meliputi Presiden Joko Widodo, Mutiara Baswedan, Fery Farhati, Aaliyah Massaid, Azizah Salsha, dan masih banyak lagi.
Berita Terkait
-
Mahalini Segera Jadi Mualaf, Siap Gelar Pernikahan secara Islam
-
Isi Dokumen Perceraian Ria Ricis Bikin Gempar, Mahalini Fix Pindah Agama ke Islam
-
Mahalini Pamit dari Hindu Demi Rizky Febian, Ini Syarat Menikah Bagi Mualaf
-
Pernikahannya Dibilang Tak Sah oleh MUI, Rizky Febian Beri Tanggapan Menohok Ini
-
10 Potret Mahalini Jalani Adat Mepamit, Keluarga Rizky Febian Ikut Menyaksikan
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama